Melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi, Universitas Semarang dan Pemkot Semarang Gelar Kerjasama

- Redaksi

Kamis, 1 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakikota Semarang, Hendrar Prihadi

Wakikota Semarang, Hendrar Prihadi

SEMARANG,RadarBangsa.co.id – Universitas Semarang (USM) dan Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang menggelar kerja sama dalam bidang Pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi di Ruang Teleconference Lantai 8 Gedung Menara USM. Kamis, (01 /09)

Acara penandatanganan kesepakatan kerja sama ini dihadiri oleh Wakikota Semarang, Hendrar Prihadi beserta jajaran Pemkot Semarang, Pembina Yayasan Alumni Undip Prof Sudharto P Had MES PhD, Pengurus Yayasan Alumni Undip Ir Soeharsojo IPU, Rektor USM Dr Supari ST MT, beserta civitas akademika USM.

Baca Juga  Wabub Bojonegoro Bagikan Ribuan Masker

Walikota Semarang, Hendrar Prihadi berujar bahwa selama ini banyak kegiatan yang sudah dilakukan antara Pemkot Semarang dan USM, kesepakatan kerjasama ini merupakan sinergi antara kota dan institusi pendidikan untuk saling mengisi satu sama lain dengan kegiatan yang memberikan manfaat bagi masyarakat kota Semarang maupun civitas akademika USM.

“Saya berharap bahwa kerjasama ini akan menjadikan kota Semarang sebagai salah satu kota dengan kualitas sumber daya dan kualitas hidup terbaik di Indonesia. Kolaborasi dengan berbagai stakeholder seperti USM adalah salah satu cara memajukanKota Semarang,” ujar Hendi.

Baca Juga  Buku Kolam Lele Caca, Karya Bunda Paud Kabupaten Lamongan

Sementara itu, Rektor USM mengatakan, bahwa USM merupakan unsur dari kota Semarang sehingga setiap kegiatan yang dilakukan USM adalah bentuk dukungan kepada Kota Semarang.

“Terkait bidang pendidikan, USM dapat dijadikan laboratorium Kota Semarang untuk peningkatan kualitas sumber daya manusia, riset dan juga pengabdian masyarakat. MoU ini menjadi penanda dimulainya dukungan USM terhadap program kerja Walikota Semarang, Hendrar Prihadi untuk peningkatan kota dan juga masyarakat kota Semarang,” ucap Dr Supari.

Baca Juga  Ganjar Pranowo Calon Presiden 2024, Teken Laporan Perjalanan SMCC di Hotel Atria Malang

“Kerjasama yang meliputi Pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi ini meliputi bidang Penelitian, Pengabdian, dan tentunya Pengajaran yang akan dilakukan bersama-sama saling mendukung satu sama lain antara USM dan Pemkot Semarang. Tujuan dari kesepakatan kerjasama ini adalah untuk bersama-sama meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang bermuara pada peningkatan kesejahteraan masyarakat,” tambahnya.

Berita Terkait

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan
Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Geber Sidoarjo, 15 Ribu ASN Serentak Kerja Bakti Bersihkan Kota
Pj Gubernur Jatim Adhy Karyono Buka Orientasi PPPK Angkatan 101-110
Cabup Nomor 1 Subandi, Merajut Silaturahmi dengan Kiai-Kiai Kampung di Sidoarjo
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:10 WIB

Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:04 WIB

Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Jumat, 4 Oktober 2024 - 13:55 WIB

Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB