Pelita Academy Gelar Sekolah Bisnis Gratis Bagi Wirausahawan Muda Lamongan

- Redaksi

Jumat, 10 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMONGAN, Radarabangsa.co.id – Meningkatnya jumlah angkatan kerja baru, tanpa diimbangi ketersediaan lapangan kerja. Sudah barang tentu akan menghadirkan persoalan tersendiri. Permasalahan sosial yang dipicu kesenjangan sosial juga kita dengar karena. Mulai pencurian hingga penghilangan nyawa. Persoalan itulah yang disadari oleh Pelita Academy, satu komunitas wirausaha UMKM di Lamongan.

Kepada wartawan Radarbangsa, Yak Widhi, Rektor Pelita Academy menuturkan “Jadi kita perlu merubah mindset dulu. Bahwa bukan minimnya lapangan kerja yang menjadi masalah tapi yang perlu dilakukan adalah bagaimana meningkatkan kemampuan, keterampilan dan perluasan jaringan.” ucapnya pada Sabtu (4/1/2020) setelah memberi pelatihan Marketing Online-E-Commerce, dihadapan 20 peserta di ruang pelatihan Dinas komunikasi dan informasi Kabupaten Lamongan.

Baca Juga  Gencar Sosialisasikan Bahaya Narkoba, PJU Polres Jadi Irup Upacara di SMPN 2 Sampang

Sejak diresmikan di Aula Kantor Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Lamongan pada Kamis 16/5/2019. Pelita Academy telah menggelar dua gelombang sekolah bisnis
“Gelombang pertama berisi 10 materi yang telah kita susun dan Alhamdulillah berjalan lancar. Sekarang masuk kelas gelombang kedua. Baru menyelesaikan materi kedua” sambung Yak Widhi.

Baca Juga  Sihumas Juara 1 Tingkat Polda Jatim, Kapolres Lamongan: Kerja Tim Luar Biasa

Sofyan Hadi, salah satu peserta sekolah wirausaha tanpa ragu mengatakan bahwa beradaan Pelita Academy merupakan alternatif untuk menekan persoalan ekonomi yang dihadapi generasi milinelial sepertinya

“Sata sudah dua kali saya mengikuti kelas wirausaha yang diadakan Pelita. Sangat mengena. Pematerinya wirausahawan muda yang punya banyak jejaring. Jadi nyaman membangun komunikasi” ujarnya

Pelita Academy setidaknya telah menggelar beberapa ketrampilan yang dibutuhkan masyarakat modern, seperti produksi makanan dan minuman. Berbagai pelatihan kerajinan dari bahan baku bambu, pembuatan tas, membatik, menyulam serta kerajinan manufacture. Selain itu juga menyiapkan Materi Agrobis-Pertanian Budidaya jamur, ulat sutra dll.

Baca Juga  Libur Pertama Siswa di Sampang Masuk Sekolah, Kebijakan Mendikbud di Sikapi Beragam

Pelatihan sekolah bisnis Pelita Academy, di buka setiap sabtu dan menjadi puk 09:00- 13.00 WIB. Bertempat di ruang pelatihan Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Lamongan. Tanpa dipungut biaya dan mendapat Sertifikat keterampilan. (JK)

Berita Terkait

Edukasi ‘Ayo Makan Seafood’ Semarakkan Bulan Bahasa Siswa SD
Khofifah – Emil Silaturahmi ke PW NU Jatim, Bahas Pendidikan dan Masa Depan Jatim
Pjs Bupati Sidoarjo Ajak Siswa Teladani Akhlak Nabi Muhammad
Pj Gubernur Adhy : KEK Singhasari Unggul dengan Layanan Digital Terintegrasi
LKBB Banyuwangi 2024, Ajang Disiplin dan Kekompakan Siswa
Workshop AI untuk Pendidik SD di Bangkalan
Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas
Kreativitas dan Kewirausahaan, Outing Class Siswa SD Al Muslim ke Sult Cafe
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 06:49 WIB

Edukasi ‘Ayo Makan Seafood’ Semarakkan Bulan Bahasa Siswa SD

Rabu, 2 Oktober 2024 - 05:26 WIB

Khofifah – Emil Silaturahmi ke PW NU Jatim, Bahas Pendidikan dan Masa Depan Jatim

Selasa, 1 Oktober 2024 - 22:35 WIB

Pjs Bupati Sidoarjo Ajak Siswa Teladani Akhlak Nabi Muhammad

Jumat, 27 September 2024 - 18:24 WIB

Pj Gubernur Adhy : KEK Singhasari Unggul dengan Layanan Digital Terintegrasi

Kamis, 26 September 2024 - 07:51 WIB

LKBB Banyuwangi 2024, Ajang Disiplin dan Kekompakan Siswa

Berita Terbaru

Para peserta berpose bersama Pengurus DPC Peradi SAI Sidoarjo seusai pelaksanaan UPA perdana (Foto : FYW)

Hukum - Kriminal

Ujian Profesi Advokat Perdana Sukses Digelar Peradi SAI Sidoarjo Raya

Minggu, 6 Okt 2024 - 16:55 WIB

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB