Pemkab Lamsel Gelar Kegiatan Peningkatan Kapasitas Bagi Aparatur Desa dan BPD

- Redaksi

Selasa, 15 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG SELATAN, RadarBangsa.co.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan (Lamsel) menggelar kegiatan peningkatan kapasitas bagi aparatur desa dan anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) dari tujuh kecamatan.

Acara tersebut di selenggarakan di Aula PT Indomina Langgeng Sejahtera, Desa Kaliasin, Kecamatan Tanjung Bintang, Senin (14/10/2019).

Plt Bupati Lampung Selatan, H. Nanang Ermanto mengatakan, hal ini untuk meningkatkan kompetensi dan kapabilitas para ujung tombak pemerintahan di desa. Dengan acara ini,  diharapakan para Kepala Desa dapat memahami penggunaan dana desa agar tepat sasaran dan dirasakan manfaatnya oleh masyarakat.

“Inilah gunanya kita sering ikut pembinaan. Karena semakin maju perkembangan zaman, maka kita harus banyak belajar bagaimana meningkatkan pembangunan yang ada di desa kita,” ujarnya.

Disamping itu, dia juga meminta anggota BPD untuk dapat mendukung program-program pembangunan yang dilakukan Kepala Desa. “Dukung Kepala Desanya, bukan sebaliknya mencari-cari kesalahan Kepala Desanya,”Tambahnya.

Untuk itu, dirinya berharap, para Kepala Desa serta anggota BPD dan seluruh peserta yang hadir dapat memanfaatkan momentum itu dengan baik.

“Manfaatkan kesempatan ini dengan baik untuk kemajuan kita bersama,” pungkasnya.(Rizki/Kmf).

Berita Terkait

Pilkada Serentak 2024, Wisata Bahari Lamongan Tawarkan Promo Seru
Ida Nur Kholifah Resmi Dilantik Sebagai Kepala Dusun Pengalangan Menganti Gresik
Pemdes Leran Gresik Raih Penghargaan Desa Informatif Terbaik se-Jatim
Pemkab Lamongan Gelar Rakor Persiapan Musim Tanam I
Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran
Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun
Polsek Tikung Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pemilu dari Gudang KPU Lamongan ke PPK Tikung
Plt Bupati Sidoarjo Sidak Jembatan Kedungpeluk, Apresiasi Perbaikan Cepat dan Rencanakan Perbaikan Gladakdowo

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 08:04 WIB

Pilkada Serentak 2024, Wisata Bahari Lamongan Tawarkan Promo Seru

Selasa, 26 November 2024 - 07:05 WIB

Ida Nur Kholifah Resmi Dilantik Sebagai Kepala Dusun Pengalangan Menganti Gresik

Selasa, 26 November 2024 - 06:59 WIB

Pemdes Leran Gresik Raih Penghargaan Desa Informatif Terbaik se-Jatim

Selasa, 26 November 2024 - 04:38 WIB

Pemkab Lamongan Gelar Rakor Persiapan Musim Tanam I

Selasa, 26 November 2024 - 04:26 WIB

Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran

Berita Terbaru

Politik - Pemerintahan

Ida Nur Kholifah Resmi Dilantik Sebagai Kepala Dusun Pengalangan Menganti Gresik

Selasa, 26 Nov 2024 - 07:05 WIB

Politik - Pemerintahan

Pemdes Leran Gresik Raih Penghargaan Desa Informatif Terbaik se-Jatim

Selasa, 26 Nov 2024 - 06:59 WIB

Kapolresta Sidoarjo Kombes. Pol. Christian Tobing dalam konferensi pers di Mako Polresta Sidoarjo.

Hukum - Kriminal

Polresta Sidoarjo Ungkap 53 Kasus Judi, Dukung Asta Cita Presiden Prabowo

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:50 WIB

M.M.O., pria 36 tahun asal Pare, Kedir pelaku Curanmor (IST)

Hukum - Kriminal

Pria Asal Kediri Diringkus Usai Dua Kali Curi Motor di Sidoarjo

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:42 WIB