Plengsengan Ambrol, Warga Khawatir Air akan Menggerus Tebing dan Membuat Jalan Juga Ambrol

- Redaksi

Selasa, 21 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plengsengan di aliran sungai gubuk Domas ambrol (Dok Foto Riyaman)

Plengsengan di aliran sungai gubuk Domas ambrol (Dok Foto Riyaman)

LUMAJANG, RadarBangsa.co.id – Diduga akibat intensitas hujan yang tinggi, membuat plengsengan di aliran sungai gubuk Domas, tepatnya di Dusun Krajan, Desa Wonokerto, Kecamatan Tekung, Kabupaten Lumajang, Jawa timur (Jatim) ambrol.

Plengsengan yang ambrol tersebut sekitar tujuh meteran.

Baca Juga  Diduga Korban Pembunuhan, Penjual Kopi dan Rokok di Pasuruan Tewas Bersimbah Darah

Salah satu warga setempat, Bambang, mengaku sangat khawatir, kalau air sungai besar, tebing sungai akan tergerus air.

“Kalau air besar, maka tebing sungai akan tergerus, jalan ini akan habis mas,” ujar Bambang, yang juga sebagai owner Percetakan Andalan.

Baca Juga  Dandim 0821 Lumajang : Momentum Haornas XXXIX Tahun 2022, Wujudkan Bangkitnya Ekonomi dan Produktivitas Masyarakat

Bambang berharap kepada pemerintah terkait agar plengsengan yang tepat berada di depan rumahnya tersebut sesegera mungkin dilakukan perbaikan. “Agar tidak bertambah melebar longsornya mas”, pinta Bambang, yang juga sebagai tokoh masyarakat di desanya.

Baca Juga  Pemasangan Tiang Buat Linknet di Wilayah Ciliwung Vl Rt 03 Rw 05 Mlatiharjo, Asal Asalan

Humas DPUTR Kabupaten Lumajang, Djoko Keming, dikonfirmasi RadarBangsa.co.id melalui sambungan satelitnya, Selasa (21/6/2022), menyampaikan terimakasih atas informasinya.

“Terimakasih atas informasinya dan saran kami terima, selanjutnya kami sampaikan ke pimpinan,” kata Djoko Keming.

Berita Terkait

Di Perintah Kyai, Mas Deny Selamatkan Demokrasi Kediri
Mas Deny Sambang Dusun Plosok Kabupaten
Griliya di Kampung, Mas Deny Jaring Aspirasi Petani
Laporan Kecurangan Pilkada Kediri, Akhirnya Mental Lagi
Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas
KPU Lamongan Resmi Tetapkan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati 2024
Plt Bupati Sidoarjo Subandi Tekankan Komitmen Pengembangan Olahraga Rekreasi
Ribuan Massa Padati Gelora Delta Sidoarjo dalam Acara Istighotsah dan Deklarasi Pasangan Cabup-Cawabup Mas Iin-Edy Widodo

Berita Terkait

Selasa, 1 Oktober 2024 - 18:51 WIB

Di Perintah Kyai, Mas Deny Selamatkan Demokrasi Kediri

Senin, 30 September 2024 - 23:43 WIB

Mas Deny Sambang Dusun Plosok Kabupaten

Jumat, 27 September 2024 - 21:36 WIB

Griliya di Kampung, Mas Deny Jaring Aspirasi Petani

Jumat, 27 September 2024 - 20:25 WIB

Laporan Kecurangan Pilkada Kediri, Akhirnya Mental Lagi

Selasa, 24 September 2024 - 17:07 WIB

Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas

Berita Terbaru

Para peserta berpose bersama Pengurus DPC Peradi SAI Sidoarjo seusai pelaksanaan UPA perdana (Foto : FYW)

Hukum - Kriminal

Ujian Profesi Advokat Perdana Sukses Digelar Peradi SAI Sidoarjo Raya

Minggu, 6 Okt 2024 - 16:55 WIB

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB