TMMD 1410/BTG,Tuntaskan Sasaran Fisik Rehab Mushollah

- Redaksi

Minggu, 26 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG, RadarBangsa.co.id – Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-108 Kodim 1410/Bantaeng, selesaikan perehapan Musholla Rahmatullah dengan 100% di Dusun Bawa, Desa Labbo, Kec. Tompobulu, Kab. Bantaeng. 26 Juli 2020.

Saat di temui Wadan Satgas TMMD 108 Kapten Inf Sultan menjelaskan setelah menuntaskan dua sasaran fisik lainnya, Satgas TMMD 108 Bantaeng, kini berhasil merampungkan renovasi Musholla Rahmatullah.

Lebih lanjut Wadan Satgas, pengerjaan musholla ini tidak terlepas dari kerjasama anggota Satgas TMMD 108 yang bekerja keras bahu membahu secara gotong royong bersama warga dalam mengerjakan rehab musholla,” ungkapnya.

“Semoga tempat ibadah ini dapat di pergunakan atau dirawat dengan baik, dan semoga apa yang kita lakukan bernilai ibadah dan menjadi ladang amala bagi kita serta memperbaiki kualitas beribadah masyarakat dusun bawa,” harapnya.

(Al)

Berita Terkait

Khofifah Kunjungi Sentra Tas Kulit di Sidoarjo, Dukung Peningkatan Akses Pasar dan Industri Unggulan
PT PLN Jamin Sisa Token Listrik Tidak Hangus Setelah Promo Diskon 50% Berakhir
Pj Gubernur Adhy dan Menko Pangan Puji Teknologi PSEL Benowo Surabaya
Khofifah : MBG Sidoarjo, Bukti Nyata Kolaborasi untuk Anak Sehat dan UMKM Bangkit
Jadi Teladan Kepemimpinan, Khofifah Dikenal Mahasiswa Universiti Malaya Malaysia
Tujuh Instansi Resmi Umumkan Hasil Akhir Seleksi CPNS 2024
Pemerintah dan DPR Sepakati Biaya Haji 2025, Rerata Turun Rp4 Juta
Mario Aji Berkunjung ke Khofifah, Durian Black Thorn Blitar Jadi Hidangan Penyambut
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 09:29 WIB

Khofifah Kunjungi Sentra Tas Kulit di Sidoarjo, Dukung Peningkatan Akses Pasar dan Industri Unggulan

Rabu, 8 Januari 2025 - 18:57 WIB

PT PLN Jamin Sisa Token Listrik Tidak Hangus Setelah Promo Diskon 50% Berakhir

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:22 WIB

Pj Gubernur Adhy dan Menko Pangan Puji Teknologi PSEL Benowo Surabaya

Rabu, 8 Januari 2025 - 14:56 WIB

Khofifah : MBG Sidoarjo, Bukti Nyata Kolaborasi untuk Anak Sehat dan UMKM Bangkit

Rabu, 8 Januari 2025 - 08:56 WIB

Jadi Teladan Kepemimpinan, Khofifah Dikenal Mahasiswa Universiti Malaya Malaysia

Berita Terbaru

Pembngun fisik GOR dan Youth Center Kebondalem Kendal,mencapai tahap 96 persen. (RadarBangsa.co.id).

Politik - Pemerintahan

Bupati Dico Targetkan Peresmian GOR Kebondalem Kendal, Sebelum Akhir Masa Jabatan

Kamis, 9 Jan 2025 - 11:00 WIB

 Proliga 2025

Olahraga

Jadwal Proliga 2025 Seri 2 di Gresik dan Update Klasemen 

Kamis, 9 Jan 2025 - 07:12 WIB