Warga Desa Mekanderejo Lamongan, Sangat Antusias Adanya PTSL

- Redaksi

Rabu, 11 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penyampaian dan penyuluhan dari Kejari  Lamongan, bertempat di pendopo balai desa Mekanderejo  (28/01/2020)

Penyampaian dan penyuluhan dari Kejari Lamongan, bertempat di pendopo balai desa Mekanderejo (28/01/2020)

LAMONGAN, RadarBangsa.co.id – Adanya PTSL ( Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap) di tahun 2020, masyarakat mempunyai hak serta kejelasan kepemilikan tanah, tahun 2020 di desa Mekanderejo Kecamatan Kedungpring Kabupaten Lamongan mendapat kuota 1.200 bidang

Sosialisasi dari BPN Kabupaten Lamongan, di hadiri oleh Pemdes Mekanderejo, muspika Kecamatan Kedungpring, serta Jajaran Polres Lamongan, Kodim 0812 Lamongan, dan Kejaksaan, BPD, tokoh masyarakat serta seluruh pemohon desa Menkanderejo, Bertempat di Balaidesa Menkanderejo (28/01/2020) yang lalu telah menghasilkan kesepakatan bersama, Dukungan serta antusias masyarakat Mekanderejo, bentuk bahwa program tersebut sangat sangat membantu masyarakat pada umumnya

Dalam pembentukan Pengurusan Kelompok Masyarakat (POKMAS) di desa Mekanderejo, Nasukan selaku Ketua pokmas, Sekertaris Senoaji dan Bendahara pokmas Tikamah

Pokmas yang bertugas sebagai wadah untuk menampung semua kinerja, pokmas sebagai wakil masyarakat dalam pemberkasan serta lain lain,dan di bantu oleh pemdes, dari awal sampai saat ini pemberkasan hampir mencapai 50% sudah selesai dan sudah bekerja keras demi terlaksana program ini dengan lancar

Ketua Pokmas Nasukan mngatakan bahwa program PTSL ini sangat membantu masyarakat desa Mekanderejo, untuk kesulitan apapun warga selalu terbuka terkait pengukuran dan perlengkapan berkas.terangnya pada RadarBangsa.co.id (11/03)

Masih Nasukan, bahwa tanpa dukungan penuh masyarakat dan antusiame masyarakat mungkin program tersebut tidak akan berjalan lancar, tapi ternyata program tersebut sangat sangat terdukung sehingga terlaksananya program tersebut dengan lancar.Aminn. tambahnya

Fauzi selaku Kepala Desa Mekanderejo, kepada rekan media RadarBangsa.co.id juga menyampaikan terimakasih dan bersyukur bahwa Masyarakat mendukung penuh program tersebut. Dan berjanji kepada masyarakat, Pemdes juga Pokmas akan selalu menerima masukan bila mana dalam pemberkasan ada hal yang kurang bisa di sampaikan, Pemdes sebisa mungkin akan mengedepankan layanan dan jangan sungkan sungkan untuk menyampaikan.terangnya

Rasa terima kasih juga di sampaikan Kades kepada seluruh pemohon juga pokmas yang sudah mendukung penuh program PTSL 2020, Kepada pemerintah pusat dan daerah, Fauzi juga mengutarakan rasa terima kasih yang sebesar besarnya.tambahnya

Kedepan semoga program ini bisa membantu masyarakat, mengingat betapa pentingnya program kejelasan tanah ini sangat sangat di butuhkan”pungkas Fauzi. (JS)

Berita Terkait

Cara Cetak SKP di e-Kinerja BKN untuk Guru
Bupati Lamongan Sidak Pengerukan Drainase Antisipasi Banjir
Ketua DPRD Batu, Didik Subiyanto : Pemeriksaan Kendaraan Harus Ditingkatkan Bukan Formalitas
Paslon Ghofur-Firosya Putuskan Mencabut Permohonan PHPU Lamongan 2024 di MK
Bupati Dico Targetkan Peresmian GOR Kebondalem Kendal, Sebelum Akhir Masa Jabatan
BPNT Januari 2025 Cair, Berikut Informasi dan Cara Cek Penerimanya 
Suliono Terima SK, Pimpin DPC GRIB Jaya Kota Batu
Bupati Lamongan : Petani Lamongan Siap Mensukseskan Swasembada Pangan 2025
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 19:48 WIB

Cara Cetak SKP di e-Kinerja BKN untuk Guru

Kamis, 9 Januari 2025 - 19:20 WIB

Bupati Lamongan Sidak Pengerukan Drainase Antisipasi Banjir

Kamis, 9 Januari 2025 - 18:33 WIB

Ketua DPRD Batu, Didik Subiyanto : Pemeriksaan Kendaraan Harus Ditingkatkan Bukan Formalitas

Kamis, 9 Januari 2025 - 17:19 WIB

Paslon Ghofur-Firosya Putuskan Mencabut Permohonan PHPU Lamongan 2024 di MK

Kamis, 9 Januari 2025 - 11:00 WIB

Bupati Dico Targetkan Peresmian GOR Kebondalem Kendal, Sebelum Akhir Masa Jabatan

Berita Terbaru

Hukum - Kriminal

Lapas kelas I Semarang adakan perayaan natal bersama para napi

Jumat, 10 Jan 2025 - 19:50 WIB