Wartawan JJI Kembali Bagikan 250 Box Nasi Kotak di Jalan Kartini Pasar Burung Kota Semarang

- Redaksi

Sabtu, 19 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SEMARANG, RadarBangsa.co.id – Sebanyak Kurang lebih 250 Paket nasi Kotak kembali dibagikan oleh Wartawan dalam wadah Jaringan Jurnalis Independen (JJI) bersama Wartawan Peduli Sosial dari berbagai organisasi Pers dan dari berbagai media Online dan TV turun dijalan dalam rangka kegiatan jumat berkah yang dilaksanakan di lokasi jalan Kartini tepatnya di depan Pasar Burung Kota Semarang jumat (18/03/2022)

Kurang lebih sebanyak 25 jurnalis yang tergabung dalam perkumpulan solidaritas Jaringan Jurnalis Independen (JJI) ikut hadir dan membagikan nasi kotak kepada masyarakat yang membutuhkan di seputar Pasar Burung jalan Kartini Kota Semarang.

Adi Setijawan,SH Ketua Jaringan Jurnalis Independen di sela kegiatan pembagian nasi kotak dalam rangka Jumat berkah mengatakan ” kali ini kita membagikan sekitar 250 nasi kotak kepada warga masyarakat yang membutuhkan seperti, pedagang, tukang Parkir, tukang becak, sopir ojeq, sopir angkot dan masyarakat lainya yang membutuhkan di sekitar lokasi Pasar burung jalan Kartini.250 paket nasi kotak yang sudah kita persiapkan ludes dalam 1 jam tersalurkan kepada masyarakat yang membutuhkan, jelas Adi.

Baca Juga  Kapolri Instruksikan Akselerasi ke Lansia dan Anak-Anak, Saat Tinjau Vaksin se Indonesia

“Kegiatan jumat berkah ini akan menjadi agenda rutin sebagai kegiatan para jurnalis yang tergabung dalam perkumpulan JJI (Jaringan jurnalis Independen) bersama wartawan peduli Sosial, harapan kita kegiatan ini bisa menjadi contoh dan menginspirasi khususnya bagi rekan-rekan wartawan untuk bisa berbagi kepada masyarakat . Dalam kesempatan ini tak lupa kami menyampaikan ucapan terima kasih tak terhingga kepada rekan-rekan jurnalis dan donatur dalam acara jumat berkah ini yang telah membantu berdonasi sehingga kegiatan jumat berkah bisa berjalan sesuai harapan bersama, semoga menjadi berkah dan mendapat balasan kebaikan dari Allah Swt ,ungkap Adi.

Baca Juga  PKL dan Masyarakat Masi Bandel ditengah Pandemi Covid-19, Ditindak Tegas Oleh Satpol PP Kota Semarang

Sementara Sekjend JJI Hendarto Widi Utomo,SE yang juga ikut dalam acara pembagian nasi kotak mengatakan” syukur alhamdulillah hari ini niat berbagi jumat berkah berjalan lancar, semoga kedepannya bisa lebih baik lagi dan bisa lebih banyak lagi dalam berbagi, hari ini terasa sekali kebersamaan rekan-rekan wartawan , meski terik matahari hari ini sangat panas, rekan-rekan tetap semangat melaksanakan giat jumat berkah,ucap Widi.

Daniel salah satu panitia yang juga sebagai jurnalis media Penanews mengatakan “Jumat berbagi untuk berkah sesama wajib di giatkan karna sedikit banyak itu sebagai tabungan kita ,buat kehidupan kelak di masa yang kekal dan masa keabadian, tidak pernah ada salah jika 6 hari kita mencari kesibukan beraktifitas dan mendapatkan Rizki untuk satu hari di bagikan melalui jumat berkah biar semakin berkah untuk kita dan sesama, berbagi merupakan kewajiban bagi Umat Tuhan untuk berbagi kepada sesama umat ciptaan yang lain di alam ini. “Ingat hidup ini hanya sesaat, jaraknya cuma sebatas Adzan dan Sholat” Bayi lahir di adzani dan Manusia meninggal di Sholati, tutur Daniel

Baca Juga  Prakiraan Musim Hujan Kabupaten Sumenep, Usman Kholid, Begini Isi Edaran BMKG

Suroso penerima nasi Kotak saat di wawancarai awak media mengatakan “saya mengucapkan terima kasih banyak ya mas telah diberi bingkisan nasi kotak, Alhamdulillah uang saya bisa kepakai kebutuhan yang lain ucapnya.

Hal sama juga disampaikan suharti penjaga Warung yang kebetulan lewat di lokasi jumat berkah ” Alhamdulillah mas kebetulan sekali mas kami saya lagi cari warung mau beli makan, semoga berkah ngih mas. aamin ucap suharto

Berita Terkait

Menjaga Keutuhan NKRI Kodim 0822 Bondowoso Peringatan Dirgahayu TNI ke-79
HUT ke-79 TNI, Khofifah Apresiasi Profesionalisme TNI dalam Menjaga Demokrasi
Bersama Gus Reza, Khofifah : Perbanyak Sholawat untuk Pilkada Damai
Fadli Zon : Khofifah Pemimpin yang Paham dan Peduli Petani
Disambut Gelombang Doa, Khofifah Motivasi Santri Ponpes Al Anwar untuk Raih Pendidikan Tinggi dan Tegaskan Komitmen Majukan Pesantren
JNE Raih Penghargaan di Indonesia CSR Awards 2024
Khofifah – Emil Dialog dengan Muhammadiyah Jatim, Bahas Sinergi Pembangunan dan Kemandirian Masyarakat
Khofifah Resmi Jabat Ketua Dewan Penasehat HKTI Jatim, Dorong Smart Village dan Teknologi Pertanian untuk Majukan Produktivitas
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 11:01 WIB

Menjaga Keutuhan NKRI Kodim 0822 Bondowoso Peringatan Dirgahayu TNI ke-79

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:27 WIB

HUT ke-79 TNI, Khofifah Apresiasi Profesionalisme TNI dalam Menjaga Demokrasi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 19:21 WIB

Bersama Gus Reza, Khofifah : Perbanyak Sholawat untuk Pilkada Damai

Jumat, 4 Oktober 2024 - 05:38 WIB

Fadli Zon : Khofifah Pemimpin yang Paham dan Peduli Petani

Kamis, 3 Oktober 2024 - 17:40 WIB

Disambut Gelombang Doa, Khofifah Motivasi Santri Ponpes Al Anwar untuk Raih Pendidikan Tinggi dan Tegaskan Komitmen Majukan Pesantren

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB