Bersama KONI Kasubag Humas Polres Pasuruan ikuti Sosialisasi Prokes

- Redaksi

Sabtu, 5 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasubbag Humas Polres Pasuruan Iptu Gatot Subroto [IST]

Kasubbag Humas Polres Pasuruan Iptu Gatot Subroto [IST]

PASURUAN, RadarBangsa.co.id – Kasubag Humas Polres Pasuruan bersama Komite Olahraga Nasional Indonesia (Koni) mengikuti kegiatan Sosialisasi Prokes No. 6 Tahun 2020 di Rapat Anggota Tahun 2020 KONI di Aula Kantor Diknas Kabupaten Pasuruan. Sabtu (5/12/2020).

Dalam kegiatan Rapat Kordinasi (Rakor) ini dihadiri dari Ketua, Pengurus KONI dan Pengurus Cabor Kabupaten Pasuruan yang berjumlah 100 Orang tentang Musyawarah Olahraga Kabupaten (Musorkab) IV di kantor Raci Kabupaten Pasuruan.

Baca Juga  Pelestarian Alam, Kapolresta Pasuruan Bersama Forkompimda Tanam 1500 Bibit Pohon

Dikesempatan itu juga, Kasubag Humas Polres Pasuruan Iptu Gatot Subroto mengajak peserta rapat kordinasi yang hadir untuk menerapkan protokol kesehatan demi memutus mata rantai penyebaran covid 19 khususnya diwilayah Kabupaten Pasuruan.

“Untuk penerapan protokol kesehatan, bahwa setiap melakukan aktifitas warga diminta untuk wajib memakai masker, menjaga jarak, tidak berkerumun, memperhatikan kebersihan diri juga lingkungan dengan rajin mencuci tangan sebelum dan sesudah beraktifitas. Serta menerapkan etika batuk dan bersin di tempat umum.” Pungkas Kasubbag Humas Polres Pasuruan Iptu Gatot Subroto.

Baca Juga  Tumpukan Sampah Menggunung, Pemdes Moropelang Cuek

Kasubbag Humas Polres Pasuruan Iptu Gatot Subroto menambahkan juga, bahwa khusus warga yang melakukan suatu kegiatan bersifat mengundang orang banyak seperti, pesta, pernikahan atau lainnya, nanti dari pihak tuan rumah wajib menyediakan tempat cuci tangan, termo gun untuk pemeriksaan suhu tubuh bagi para tamu undangan serta mengatur jarak tempat duduk sehingga tidak berkerumun.

Baca Juga  Pemkab Lamongan Bersama IDI Cab Lamongan, Usung Konsep Baru Untuk Turunkan Stunting

(AndiK)

Berita Terkait

Anggota DPR RI Nurhadi bersama BKKBN RI Hadir di Blitar Edukasi Pencegahan Stunting
Bupati Banyuwangi Ipuk Tinjau Infrastruktur dan Kesehatan di Wongsorejo
Rekor MURI, 2.500 Jamaah Majelis Ta’lim Bunda Muslimah Az-Zahra Sidoarjo Raih Pemeriksaan Kolesterol Gratis di Masjid Agung
Upaya Zero Stunting, Pemkab Sidoarjo Salurkan Bantuan Pangan ke 1.384 Keluarga
Pj. Gubernur Jatim Adhy Luncurkan DigiPay, Transaksi RSUD Dr. Soetomo Cashless
Suprapti Bahagia, Pj Gubernur Jatim Adhy Tanggap Amanah Presiden
Pemkab Lamongan Galakkan Kampanye ASI Eksklusif untuk Capai Zero Stunting
Program Bantuan Pangan di Sidoarjo, Ayam dan Telur Sebagai Solusi Cegah Stunting
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 24 September 2024 - 08:14 WIB

Anggota DPR RI Nurhadi bersama BKKBN RI Hadir di Blitar Edukasi Pencegahan Stunting

Jumat, 20 September 2024 - 10:45 WIB

Bupati Banyuwangi Ipuk Tinjau Infrastruktur dan Kesehatan di Wongsorejo

Rabu, 18 September 2024 - 21:15 WIB

Rekor MURI, 2.500 Jamaah Majelis Ta’lim Bunda Muslimah Az-Zahra Sidoarjo Raih Pemeriksaan Kolesterol Gratis di Masjid Agung

Selasa, 17 September 2024 - 22:11 WIB

Upaya Zero Stunting, Pemkab Sidoarjo Salurkan Bantuan Pangan ke 1.384 Keluarga

Selasa, 17 September 2024 - 14:41 WIB

Pj. Gubernur Jatim Adhy Luncurkan DigiPay, Transaksi RSUD Dr. Soetomo Cashless

Berita Terbaru

Para peserta berpose bersama Pengurus DPC Peradi SAI Sidoarjo seusai pelaksanaan UPA perdana (Foto : FYW)

Hukum - Kriminal

Ujian Profesi Advokat Perdana Sukses Digelar Peradi SAI Sidoarjo Raya

Minggu, 6 Okt 2024 - 16:55 WIB

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB