Forkompeta Minta Walhi Jatim Belajar Lagi Terkait Tudingan Reklamasi Picu Pertambangan Ilegal

- Redaksi

Jumat, 6 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Forkompeta, H. Syaifuddin (Foto : Dok Pribadi)

Ketua Forkompeta, H. Syaifuddin (Foto : Dok Pribadi)

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Ketua Forum Komunitas dan Pemerhati Tambang (Forkompeta) Jatim, H. Syaifuddin menyesalkan statemen Walhi (Wahana Lingkungan Hidup Indonesia) Jatim di media siber Tempo.co tanggal 1 September 2024 yang dinilai gegabah dan menyesatkan usaha pertambangan terkait tudingan reklamasi di Surabaya memicu penambangan ilegal.

“Teman-teman Walhi Jatim, kami mohon mari kita tempatkan permasalahan ini pada posisinya. Insya Allah kalau untuk masalah pertambangan mungkin kami ini yang lebih membidangi,” tutur H. Syaifuddin, Rabu (4/9/2024).

Ia menghimbau sebelum mengeluarkan statemen harus dipikir dan dikaji terlebih dahulu dengan matang dan berdasarkan data, jangan asal menuruti hawa nafsu semata.

“Karena ini menyangkut urusan sosial masyarakat banyak. Jadi tolong  sebelum mengeluarkan statemen dihadapan publik alangkah eloknya berpikir dan belajar banyak dulu tentang dunia pertambangan,” pesannya.

Dia beharap mudah-mudahan jawaban dari Forkompeta ini jadi renungan semuanya, khususnya Walhi Jatim.

“Mari kita instropeksi dan selalu berusaha mencari solusi di setiap permasalahan,” pungkasnya.

Berita Terkait

Agung Pamardi Himbau Konsumen Apartemen Puncak Grup Tak Terbuai Janji Manis Markus
Gubernur Bengkulu Terduga Tindak Pidana Korupsi Diperiksa KPK
Oknum Pejabat Bengkulu Terjaring OTT KPK, Tujuh Orang Diperiksa
Lapas Lamongan Terima Dua Napiter dari Rutan Depok, Fokus pada Deradikalisasi
Tim Pemenangan Khofifah-Emil Tanggapi Pelanggaran Pemilu, Fokus pada Pengawasan dan Edukasi Politik Uang
Berhasil Lepas dari NII Empat NAPITER Lapas Semarang Lakukan Ikrar Setia NKRI
Kunjungan MPP Manyaran di Lapas Kelas I Semarang
Pria Asal Lamongan Ditangkap Setelah Curi Sepeda Motor Temannya Sendiri

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 18:26 WIB

Agung Pamardi Himbau Konsumen Apartemen Puncak Grup Tak Terbuai Janji Manis Markus

Minggu, 24 November 2024 - 16:10 WIB

Gubernur Bengkulu Terduga Tindak Pidana Korupsi Diperiksa KPK

Minggu, 24 November 2024 - 09:08 WIB

Oknum Pejabat Bengkulu Terjaring OTT KPK, Tujuh Orang Diperiksa

Kamis, 21 November 2024 - 19:01 WIB

Lapas Lamongan Terima Dua Napiter dari Rutan Depok, Fokus pada Deradikalisasi

Kamis, 21 November 2024 - 08:05 WIB

Tim Pemenangan Khofifah-Emil Tanggapi Pelanggaran Pemilu, Fokus pada Pengawasan dan Edukasi Politik Uang

Berita Terbaru