Kejari Lamongan, Siap Mendukung 7 Program Kerja Prioritas Kejaksaan RI

- Redaksi

Rabu, 6 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Kejari Lamongan Agus Setiadi [IST]

Kepala Kejari Lamongan Agus Setiadi [IST]

LAMONGAN, RadarBangsa.co.id – Kejaksaan Negeri (Kejari) Lamongan di Jl. Veteran mendukung sepenuhnya serta akan mengawal 7 (tujuh) program kerja prioritas Kejaksaan Republik Indonesia (RI) tahun 2021 didalam Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). Hal ini dalam rangka percepatan pembangunan nasional khususnya di kabupaten Lamongan Jawa Timur.

” Diantaranya 7 (tujuh) program kerja prioritas. Pertama, pendampingan dan pengamanan pemulihan ekonomi nasional dalam rangka percepatan pembangunan nasional.

” Kedua, Pengawasan dan penegakan disiplin untuk mewujudkan Kejaksaan Negeri, Kejaksaan Tinggi, Kejaksaan Agung yang bersih dan juga profesional,” jelas Kepala Kejaksaan Negeri Lamongan Agus Setiadi pada Rabu (6/01).

Baca Juga  Empat TP PKK Kecamatan Lamongan Resmi Dilantik, Hadapi Tantangan

Selanjutnya, Ketiga, pembentukan kapasitas sumber daya manusia melalui pembangunan manajemen karir yang jelas, terstruktur, dan transparan, serta penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan yang tematik.

” Keempat, Digitalisasi kejaksaan untuk sistem kerja yang efisien transparan akuntabel dan berbasis teknologi informasi. Kelima, Penegakan hukum yang berkeadilan, serta memberikan kemanfaatan, khususnya dalam upaya memulihkan korban kejahatan dan memperbaiki pelaku,” ujarnya.

Baca Juga  Para Sopir Kecewa, PT Kebun Tebu Mas di Ngimbang Lamongan Didemo

Lanjut Agus Setiadi, Keenam, penanganan perkara tindak pidana korupsi yang berkualitas dan berorientasi penyelamatan keuangan negara.

” Ketujuh, yang terakhir, penyelesaian perkara dugaan pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) yang berat secara tuntas, bermartabat, dapat diterima oleh berbagai pihak, dan sesuai dengan ketentuan yang berlaku,” tegas Agus.

Agus Setiaji, menjelaskan, program pemulihan ekonomi nasional ini merupakan salah satu upaya untuk memulihkan pembangunan ekonomi merubah tatanan baru (new normal) dimasa pandemi Covid-19 ini. Agar nantinya negara siap menghadapi ancaman yang bisa membahayakan stabilitas ekonomi dan keuangan negara.

Baca Juga  Kawanan Pembobol Minimarket Diamankan Satreskrim Polres Brebes

” Selain itu, “Dalam situasi saat ini pihak Kejaksaan Negeri Lamongan Jawa Timur berusaha semaksimal mungkin, dan akan siap mengawal juga ikut mensukseskan sepenuhnya 7 (tujuh) program Pemulihan Ekonomi Nasional tahun 2021 oleh DR. ST. Burhanuddin Kejaksaan Republik Indonesia tersebut.

Kejari Lamongan berespektasi (berharap), “Semoga 7 (tujuh) program prioritas ini bisa berjalan sesuai dengan apa yang diharapkan oleh Pemerintah dan masyarakat.

(Ipl)

Berita Terkait

Ujian Profesi Advokat Perdana Sukses Digelar Peradi SAI Sidoarjo Raya
Pendapatan Retribusi Makam Sunan Drajat Lamongan Tak Sesuai, Diduga Dikorupsi Ada Selisih Rp 2,3 Miliar
Polda Jatim Grebek Pesta Seks di Vila Kota Batu, 12 Orang Diamankan
Pedagang Pasar Burung Karimata Semarang Menolak Kenaikan E Retribusi
Bandit Narkoba Pasangan Suami Istri Asal Surabaya Ditangkap di Lamongan
Ambyar, Kejaksaan Negeri Lamongan Terima Pengaduan PTSL di Desa Sugehrejo
Proyek Rabat Beton di Pucakwangi Lamongan Retak, Warga Kecewa : Diduga di Korupsi
Heboh! Kejaksaan Lamongan Ungkap Dugaan Korupsi RPHU Rp6 Miliar, 12 ASN Diperiksa
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 16:55 WIB

Ujian Profesi Advokat Perdana Sukses Digelar Peradi SAI Sidoarjo Raya

Minggu, 6 Oktober 2024 - 12:40 WIB

Pendapatan Retribusi Makam Sunan Drajat Lamongan Tak Sesuai, Diduga Dikorupsi Ada Selisih Rp 2,3 Miliar

Kamis, 3 Oktober 2024 - 20:48 WIB

Polda Jatim Grebek Pesta Seks di Vila Kota Batu, 12 Orang Diamankan

Kamis, 3 Oktober 2024 - 20:23 WIB

Pedagang Pasar Burung Karimata Semarang Menolak Kenaikan E Retribusi

Kamis, 3 Oktober 2024 - 09:23 WIB

Bandit Narkoba Pasangan Suami Istri Asal Surabaya Ditangkap di Lamongan

Berita Terbaru

Para peserta berpose bersama Pengurus DPC Peradi SAI Sidoarjo seusai pelaksanaan UPA perdana (Foto : FYW)

Hukum - Kriminal

Ujian Profesi Advokat Perdana Sukses Digelar Peradi SAI Sidoarjo Raya

Minggu, 6 Okt 2024 - 16:55 WIB

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB