P3BS Melestarikan Sillaturohmi Kunjungi Anggota yang Sedang Sakit di Semarang

- Redaksi

Kamis, 27 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota P3BS Semarang

Anggota P3BS Semarang

SEMARANG, RadarBangsa.co.id – Keluarga Besar Paguyuban Pesona Pedagang Burung Semarang (P3BS),Kota Semarang,Jawa Tengah menjaga dan melestarikan silaturahmi di keluarga besar Paguyuban Pesona Pedagang Burung Semarang.

Rabu 26/02/2020,Pukul 16.00 Wib, menjenguk di rumah Ibu Kahar yang bertempat tinggal di Jl.Lodan Raya,Kuningan,Kecamatan Semarang Utara,Kota Semarang, karena baru saja pulang dari Rumah Sakit.

Baca Juga  Hari Sejuta Pohon, Pj Wali Kota Mojokerto dan ASN Tanam Tabebuya

Wahyudi yang akrab di panggil Karebet,selaku Ketua P3BS tahun 2005 hingga sekarang, berharap jalinan silaturahmi dan kekeluargaan ini selalu di jaga dan di lestarikan keluarga besar P3BS khususnya,supaya dapat terwujut selalu, dan Indah nya Kebersamaan tandasnya.

Baca Juga  Posko Mudik PLN Layani Para Pemudik di Pelabuhan Tanjung Balai Karimun

Silaturahmi kerumah Ibu Kahar yang diikuti puluhan orang berjalan dengan lancar, meriah, harmonis, kekeluargaan.

Baca Juga  Kapolda Jateng : Saat ini ada Enam Titik Lokasi Teroris dan Sedang Didalami Densus 88

Sebagai kenang kenangan dan kebersamaan momen tersebut tak lupa sebelum berpamitan pulang tidak ketinggalan dihiasi dengan berfoto bersama. (Trmn/Sgng).

Berita Terkait

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo
Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik
Kondisi Jembatan Desa Bluru Kidul Sidoarjo Memprihatinkan
Sidoarjo Percepat Digitalisasi Transaksi Pemerintah Daerah
Ribuan Muslimat Pasuruan Rayakan Maulid Nabi, Khofifah Ajak Teladani Rasulullah
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Jumat, 4 Oktober 2024 - 13:55 WIB

Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:59 WIB

Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:52 WIB

Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB