Pemeritahan Berbasik Elektronik, Perpus Gelar Bimtek Aplikasi Srikandi

- Redaksi

Selasa, 14 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dinas Perpustakaan (PERPUS) Kabupaten Bondowoso Gelar pelaksanaan Bimbingan Teknis Operator SRIKANDI tahun 2023.

Dinas Perpustakaan (PERPUS) Kabupaten Bondowoso Gelar pelaksanaan Bimbingan Teknis Operator SRIKANDI tahun 2023.

Bondowoso, RADARBANGSA.CO.ID – Dinas Perpustakaan (PERPUS) Kabupaten Bondowoso Gelar pelaksanaan Bimbingan Teknis Operator SRIKANDI tahun 2023.

Pelaksanaan Bimtek tersebut digelar selama dua hari terhitung mulai tanggal 13 sampai 14 November yang berlangsung di aula Dinas Perpustakaan, Bondowoso.

Dalam sambutanya Kepala Perpus Taufan Restuanto melalui Kabid Kearsipan menyampaikan, Aplikasi Srikandi tersebit diluncurkan oleh Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) bersama dengan Kementerian Kominfo, Kementerian PAN-RB dan Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN).

Baca Juga  Pj Bupati Bersama Plh Sekda Bondowoso Lakukan Monitoring dan Evaluasi

Bimtek Peluncuran merupakan aplikasi wajib dalam pengelolaan arsip dinamis yang yang ada di Kabupaten Bondowoso.

Baca Juga  Dandim 0822 Bondowoso Hadiri Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila

Disampaikan, Aplikasi Srikandi menjadi penentu tata kelola pemerintahan berbasis elektronik. Sesuai dengan arahan Presiden Republik Indonesia,

“Aplikasi Srikandi ini harus diimplementasikan oleh pemerintah pusat maupun daerah,” ringkasnya.

Dikatakan, adapun maksud dantujuan dalam peluncuran Aplikasi Srikandi untuk peningkatan kualitas pemahaman dan dan keterampilan oprasional Aplikasi Srikandi bagi Oprator Perangkat Daerah.

Baca Juga  Diduga Pelanggaran Disiplin, Pj. Bupati Melalui Pj Sekda Bondowoso Membebas tugaskan Sementara Dua ASN

“Bimtek ini dilaksanakan untuk Percepatan implementasi Aplikasi Srikandi di lingkungan Kabupaten Bondowoso,” terangnya.

Sementara itu Bimtek Operator Srikandi di hadiri, Kepala Disperpusip Kabupaten Bondowoso, Komisi IV Dprd Bondowoso, Arsiparis Narasumber Disperpusip Bondowoso, serta Diskominfo Kabupaten Bondowoso.

Berita Terkait

Polda Jateng Gelar 9 Pospam Amankan Kunjungan Kerja Presiden Di Magelang
Normalisasi Saluran di Jalan Dempel Raya, Muktiharjo Kidul, Semarang
Mas Deny Ingatkan Perjuangan Pahlawan Jaman Penjajah
Pjs Bupati Sidoarjo Memimpin Apel Pagi ASN di Sekretariat Daerah
Turnamen Bola Voli di Desa Setro Gresik, Kades : Sportivitas Jadi Prioritas
Dua Paslon Resmi Ditetapkan KPU Kediri
Yuhronur Efendi Dilantik sebagai Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Lamongan
Pemerintah Desa Dimong Madiun Bangun Jalan Usaha Tani, Dukung Perekonomian Petani

Berita Terkait

Kamis, 24 Oktober 2024 - 14:33 WIB

Polda Jateng Gelar 9 Pospam Amankan Kunjungan Kerja Presiden Di Magelang

Kamis, 24 Oktober 2024 - 09:17 WIB

Normalisasi Saluran di Jalan Dempel Raya, Muktiharjo Kidul, Semarang

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 00:09 WIB

Mas Deny Ingatkan Perjuangan Pahlawan Jaman Penjajah

Kamis, 26 September 2024 - 00:01 WIB

Pjs Bupati Sidoarjo Memimpin Apel Pagi ASN di Sekretariat Daerah

Senin, 23 September 2024 - 05:45 WIB

Turnamen Bola Voli di Desa Setro Gresik, Kades : Sportivitas Jadi Prioritas

Berita Terbaru

Empat tersangka—AT, AR, ERY, dan S—terkait pembangunan saluran air di Desa Wage, Kecamatan Taman (ist)

Hukum - Kriminal

Kejar Korupsi, Kejari Sidoarjo Amankan Empat Tersangka Tipikor

Jumat, 25 Okt 2024 - 20:29 WIB

Pj Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono, menyerahkan bantuan sosial Program Keluarga Harapan (PKH) Plus Tahun 2024 pada Jumat (25/10) di Kantor Kecamatan Tambaksari (IST)

Ekonomi

Serahkan PKH Plus, Pj Gubernur Adhy Dukung Lansia Surabaya

Jumat, 25 Okt 2024 - 18:22 WIB