Polsek Turi Wilayah Polres Lamongan, Giat Baksos di Desa Kemlagi Lor

- Redaksi

Senin, 7 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Satbinmas Polsek Turi saat memberikan bantuan kepada warga

Anggota Satbinmas Polsek Turi saat memberikan bantuan kepada warga

LAMONGAN, RadarBangsa.co.id – Bentuk kepedulian terhadap sesama, di tengah pandemi Covid-19, Satbinmas Polsek Turi, Polres Lamongan, Polda Jawa Timur, mengadakan giat Bakti Sosial (Baksos) dengan memberikan bantuan kepada warga kurang mampu.

Baca Juga  Operasi Zebra Semeru 2019, Polres Nganjuk Apel Gelar Pasukan

Bertempat di Desa Kemlagi lor, Kecamatan Turi, Kabupaten Lamongan, anggota Satbinmas Polsek Turi di pimpin langsung Kanit Binmas mengunjungi rumah warga untuk menyampaikan paket bantuan berupa beras, Senin, (07/09/2020).

Baca Juga  Sidang Lanjutan Kedua Kasus Meninggalnya Santri asal Lamongan, Saksi Fakta Dihadirkan

“Kapolsek Turi AKP Suwarta.SH, melalui Kanit Binmas beserta anggota dengan tetap mengikuti prosedur protokol kesehatan yakni menggunakan masker dan memperhatikan protokol kesehatan”.

Masi Kanit Binmas, di sampaikan bahwa kegiatan ini di maksud bertujuan untuk membantu dan sedikit meringankan beban warga dalam memenuhi kebutuhan sehari- hari, tegasnya.

Baca Juga  Dedikasi : Bantu Pemulihan Korban Terorisme, Pemprov Jatim Raih Penghargaan dari LPSK

Kegiatan berakhir sekira jam 11.40 WIB dan berlangsung aman dan lancar, pungkasnya

(DS)

Berita Terkait

Grand Final Raka Raki Jatim 2024, Pj Gubernur Adhy Dorong Promosi Wisata Digital Lebih Gencar
Khofifah – Emil Mantapkan Mesin Pemenangan: Perkuat Politik Santun dan Gerakan Ajak ke TPS, Perkenalkan 8 Jubir Muda
Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum
Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi
Menjaga Keutuhan NKRI Kodim 0822 Bondowoso Peringatan Dirgahayu TNI ke-79
HUT ke-79 TNI, Khofifah Apresiasi Profesionalisme TNI dalam Menjaga Demokrasi
Bersama Gus Reza, Khofifah : Perbanyak Sholawat untuk Pilkada Damai
Fadli Zon : Khofifah Pemimpin yang Paham dan Peduli Petani
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 11:49 WIB

Grand Final Raka Raki Jatim 2024, Pj Gubernur Adhy Dorong Promosi Wisata Digital Lebih Gencar

Minggu, 6 Oktober 2024 - 09:48 WIB

Khofifah – Emil Mantapkan Mesin Pemenangan: Perkuat Politik Santun dan Gerakan Ajak ke TPS, Perkenalkan 8 Jubir Muda

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 18:17 WIB

Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 15:30 WIB

Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 11:01 WIB

Menjaga Keutuhan NKRI Kodim 0822 Bondowoso Peringatan Dirgahayu TNI ke-79

Berita Terbaru

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB

Calon Wakil Bupati Sidoarjo Hj Mimik saat senam minggu pagi (IST)

Politik - Pemerintahan

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo

Minggu, 6 Okt 2024 - 10:32 WIB