PT Anugerah Citra Abadi, Santuni 460 Anak Yatim Di Kecamatan Pakisaji

- Redaksi

Jumat, 30 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anak Yatim sedang antri akan menerima santunan dari PT.ACA Malang yang setiap Jelang Idhul Fitri selalu rutin memberikan pada anak yatim di wilayah Malang [ist]

Anak Yatim sedang antri akan menerima santunan dari PT.ACA Malang yang setiap Jelang Idhul Fitri selalu rutin memberikan pada anak yatim di wilayah Malang [ist]

MALANG KOTA, RadarBangsa.co.id – PT ACAb kembali menggelar rangkaian Safari Ramadhan bertajuk Pekan Islami ke-14 Tahun 2021, yang kali ini bertempat di Kecamatan Pakisaji, Kabupaten Malang, Jumat (30/4/2021)

Kegiatan ini dihelat di Balai Desa Wonokerso ini, PT ACA membagikan paket santunan kepada 460 anak yatim dari 12 desa di wilayah Kecamatan Pakisaji. Untuk menghindari kerumunan massa, pembagian santunan dibagi dalam tiga gelombang, masing-masing terdiri dari empat desa.

Camat Pakisaji, Mumuk Hadi Martono mengucapkan, terima kasih kepada Iwan Kurniawan, Presiden Direktur PT ACA, yang setiap tahun memberikan bantuan kepada anak-anak yatim piatu di Kabupaten Malang, termasuk Kecamatan Pakisaji yang tak pernah terlewatkan.

“Hari ini ada 460 anak yatim dari 12 desa mendapat santunan dari PT ACA, yang dikoordinasi oleh Fatayat Nahdlatul Ulama (NU) Kecamatan Pakisaji. Mereka senang sekali karena mendapat tas baru dan uang saku,” jelasnya

Mumuk juga memuji penyelenggaraan acara hari ini yang disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan. “Seperti yang kita lihat bersama, seluruh peserta mengenakan masker dan menjaga jarak. Tadi di pintu masuk pun mereka mencuci tangan terlebih dahulu menggunakan hand sanitizer,” terangnya.

Sementara itu, perasaan senang diungkapkan Rafi (12), salah satu anak penerima santunan dari PT ACA. “Senang sekali dapat tas baru, sajadah, dan uang saku. Makanan ringannya juga banyak sekali. Nanti malam sajadahnya mau langsung dipakai buat tarawih,” tutur siswa MTs KH Hasyim Asy’ari Sutojayan Pakisaji itu, pada awak media.

Acara yang dipandu oleh ibu-ibu Fatayat NU Kecamatan Pakisaji itu turut dihadiri Danramil 0818/07 Pakisaji, perwakilan Polsek setempat, dan seluruh Kepala Desa di wilayah Kecamatan Pakisajii

(win)

Berita Terkait

Peringatan HKN 2024, Pj Gubernur Jatim Adhy Tegaskan Komitmen Kesehatan
Ribuan Pekerja Pabrik Furniture Sidoarjo Mantap Coblos Khofifah-Emil, Ajak Sukseskan Pilkada 2024 dengan Damai
Debat Terakhir Pilbup Lamongan Digelar di Surabaya
Dinas Perkim dan ATR/BPN Madiun Serahkan Sertifikat Elektronik Kawasan Hutan
Khofifah – Emil Siap Bangun Infrastruktur Jatim, Jadikan Gerbang Baru Nusantara dan Pusat Ekonomi Nasional
Doa Bersama Tim Pemenangan, Khofifah – Emil Siap Hadapi Debat Pamungkas Pilgub Jatim 2024
Kampanye Akbar Paslon Gubernur Khofifah-Emil dan Paslon Bupati Gus Barra-Mas Rizal Ramaikan Lapangan Lebak Sono
Masa Reses, Senator DPD RI Lia Istifhama Blusukan ke Ponpes Al Fatimah Bojonegoro
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:12 WIB

Peringatan HKN 2024, Pj Gubernur Jatim Adhy Tegaskan Komitmen Kesehatan

Kamis, 21 November 2024 - 08:38 WIB

Ribuan Pekerja Pabrik Furniture Sidoarjo Mantap Coblos Khofifah-Emil, Ajak Sukseskan Pilkada 2024 dengan Damai

Kamis, 21 November 2024 - 05:29 WIB

Debat Terakhir Pilbup Lamongan Digelar di Surabaya

Rabu, 20 November 2024 - 00:13 WIB

Dinas Perkim dan ATR/BPN Madiun Serahkan Sertifikat Elektronik Kawasan Hutan

Selasa, 19 November 2024 - 08:54 WIB

Khofifah – Emil Siap Bangun Infrastruktur Jatim, Jadikan Gerbang Baru Nusantara dan Pusat Ekonomi Nasional

Berita Terbaru

Politik - Pemerintahan

Ida Nur Kholifah Resmi Dilantik Sebagai Kepala Dusun Pengalangan Menganti Gresik

Selasa, 26 Nov 2024 - 07:05 WIB

Politik - Pemerintahan

Pemdes Leran Gresik Raih Penghargaan Desa Informatif Terbaik se-Jatim

Selasa, 26 Nov 2024 - 06:59 WIB

Kapolresta Sidoarjo Kombes. Pol. Christian Tobing dalam konferensi pers di Mako Polresta Sidoarjo.

Hukum - Kriminal

Polresta Sidoarjo Ungkap 53 Kasus Judi, Dukung Asta Cita Presiden Prabowo

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:50 WIB

M.M.O., pria 36 tahun asal Pare, Kedir pelaku Curanmor (IST)

Hukum - Kriminal

Pria Asal Kediri Diringkus Usai Dua Kali Curi Motor di Sidoarjo

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:42 WIB