Topik Jatim

Pak Yes saat sambutan pada acara Gebyar dan Pelantikan Pengurus Genta Pangan Se-Jawa Timur di  Desa Bakalanpule, Kecamatan Tikung, Kabupaten Lamongan, Sabtu (10/8/2024). (IST)

Ekonomi

Pemerintah Optimalkan Ketahanan Pangan, Bupati Lamongan Ungkap Kemajuan

Ekonomi | Politik - Pemerintahan | Sabtu, 10 Agustus 2024 - 20:36 WIB

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 20:36 WIB

LAMONGAN, RadarBangsa.co.id – Untuk mengurangi ketergantungan pada impor pangan, Pemerintah terus berupaya meningkatkan ketahanan pangan nasional. Bupati Lamongan, Yuhronur Efendi, mengungkapkan bahwa kedaulatan pangan…

Pj Adhy Karyono, saat menghadiri  Sidang Paripurna yang berlangsung di DPRD Jatim, Jalan Indrapura, Surabaya, pada  Jumat (09/08) (IST)

Politik - Pemerintahan

Raperda Perubahan APBD Jatim 2024 Disahkan,Pj Gubernur Adhy : Ini Rinciannya

Politik - Pemerintahan | Jumat, 9 Agustus 2024 - 15:50 WIB

Jumat, 9 Agustus 2024 - 15:50 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) mengenai Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2024 resmi disahkan sebagai Peraturan Daerah (Perda)…

Pj Gubernur Adhy hadiri Rakorkesda Jatim 2024 yang berlangsung di Hotel Novotel Samator Surabaya pada hari Kamis, 8 Agustus. (IST)

Fokus

Rakorkesda Jatim 2024 : Pj Gubernur Adhy Ungkap Harapan Hidup Naik, Stunting Turun

Fokus | Politik - Pemerintahan | Jumat, 9 Agustus 2024 - 10:06 WIB

Jumat, 9 Agustus 2024 - 10:06 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono, memberikan penghargaan atas pencapaian bidang kesehatan di Jawa Timur pada acara Rapat Koordinasi Kesehatan…

Bakal Calon Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa saat menyapa dan berdoa bersama karyawan  pabrik pengolahan udang PT Panca Mitra Multi Perdana Tbk di  Situbondo pada Rabu sore, (7/08/2024). (IST)

Ekonomi

Khofifah Sapa Ribuan Pekerja Pabrik Udang di Situbondo, Ajak Salawat dan Beri Motivasi Para Ibu Pejuang Ekonomi

Ekonomi | Nasional | Kamis, 8 Agustus 2024 - 09:07 WIB

Kamis, 8 Agustus 2024 - 09:07 WIB

SITUBONDO, RadarBangsa.co.id – Bakal Calon Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengunjungi pabrik pengolahan udang PT Panca Mitra Multi Perdana Tbk di Kabupaten Situbondo…

Pj  Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono, melepas lima truk berisi produk ekspor unggulan dari Jawa Timur  di Hotel Shangri-La Surabaya pada Rabu, (07/08).

Ekonomi

Pj. Gubernur Adhy Lepas Ekspor Produk Unggulan Jatim ke Empat Negara

Ekonomi | Nasional | Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:47 WIB

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:47 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono, melepas lima truk berisi produk ekspor unggulan dari Jawa Timur dalam acara Festival Ekspor…

Ketua Umum IKA Unair, Khofifah Indar Parawansa, saat  melantik dr. Moch Jasin Mkes Fisqua sebagai Ketua Cabang IKA Unair Bondowoso pada Selasa, (06/08) pelantikan berlangsung di Aula Pendopo Raden Bagus Assra Bondowoso .(IST)

Nasional

Khofifah Lantik Pengurus IKA Unair Bondowoso

Nasional | Selasa, 6 Agustus 2024 - 18:13 WIB

Selasa, 6 Agustus 2024 - 18:13 WIB

BONDOWOSO, RadarBangsa.co.id – Ketua Umum IKA Unair, Khofifah Indar Parawansa, telah melantik dr. Moch Jasin Mkes Fisqua sebagai Ketua Cabang IKA Unair Bondowoso pada…

Sekretaris Jenderal DPP Projo, Handoko, bersama dengan pengurus DPD Projo Jatim, mengunjungi kediaman Khofifah di Jemursari, Surabaya, pada Sabtu malam (3/8/2024). (IST)

Politik - Pemerintahan

Projo ‘All Out’ Dukung Khofifah-Emil di Pilgub Jatim 2024

Politik - Pemerintahan | Minggu, 4 Agustus 2024 - 09:45 WIB

Minggu, 4 Agustus 2024 - 09:45 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Relawan Pro Jokowi (Projo) mengumumkan dukungannya yang total untuk memenangkan Khofifah Indar Parawansa dan Emil Elestianto Dardak dalam Pilgub Jatim 2024….

(tengah) Pj. Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono saat menghadiri Jatim Media Summit (JMS) 2024 yang diinisiasi oleh Beritajatim.com dan Suara.com di Ballroom Whiz Luxe Hotel Spazio Surabaya pada Kamis, 25 Juli. (ist)

Ekonomi

Adhy Karyono : Jatim Episentrum Baru Industri Media

Ekonomi | Nasional | Kamis, 25 Juli 2024 - 15:37 WIB

Kamis, 25 Juli 2024 - 15:37 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Pj. Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono yakin bahwa Jatim akan menjadi pusat baru untuk industri media di Indonesia.Ia mendorong kemajuan industri…

JPU Yulistiono sewaktu membacakan tuntutan di ruang sidang Tirta 1 PN Surabaya, Kamis (25/7/2024) siang (Foto : FYW)

Hukum - Kriminal

Jaksa Tuntut RS Pidana Penjara 6 Bulan dan Denda Rp 100 Juta

Hukum - Kriminal | Kamis, 25 Juli 2024 - 15:22 WIB

Kamis, 25 Juli 2024 - 15:22 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Terdakwa RS oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Yulistiono dari Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Timur dituntut pidana penjara selama 6 bulan dikurangi…

Ekonomi

Apresiasi FGD Kebijakan CHT, Pj. Gubernur Adhy Harapkan DBHCT

Ekonomi | Politik - Pemerintahan | Rabu, 24 Juli 2024 - 18:36 WIB

Rabu, 24 Juli 2024 - 18:36 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono mengapresiasi Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Jatim yang mengadakan Focus Group Discussion (FGD) terkait…

Pj Gubenur Adhy saat foto bersama pegawiAI PPPK di lingkungan Pemprov Jatim. Acara ini berlangsung di Graha Unesa Surabaya, pada Selasa (23/7)

Nasional

Serahkan 7.201 SK PPPK, Pj. Gubernur Adhy Beri Pesan Penting

Nasional | Politik - Pemerintahan | Selasa, 23 Juli 2024 - 16:53 WIB

Selasa, 23 Juli 2024 - 16:53 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono secara resmi menyerahkan SK pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) kepada 7.201 orang…

Ekonomi

Hadiri West Sumatera Investment Forum 2024, Pj. Gubernur Adhy Optimis Menggerakkan Pertumbuhan Ekonomi Bersama

Ekonomi | Nasional | Politik - Pemerintahan | Rabu, 17 Juli 2024 - 12:04 WIB

Rabu, 17 Juli 2024 - 12:04 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Pj. Gubernur Jatim Adhy Karyono menyambut positif kegiatan West Sumatera Investment Forum 2024 yang diadakan oleh Pemprov Sumatra Barat di Hotel…

Pj Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono, saat menerima kunjungan Konsulat Jenderal Amerika Serikat di Surabaya, Christopher Green, di Gedung Negara Grahadi Surabaya pada Selasa (16/7).  (IST)

Ekonomi

Pj Gubernur Adhy Sambut Konjen AS, Perkuat Kerja Sama

Ekonomi | Nasional | Politik - Pemerintahan | Rabu, 17 Juli 2024 - 11:23 WIB

Rabu, 17 Juli 2024 - 11:23 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono, menyambut kunjungan Konsulat Jenderal Amerika Serikat di Surabaya, Christopher Green, di Gedung Negara Grahadi…

Pendidikan

Pj. Gubernur Jatim Adhy Bagikan 29.481 Seragam Gratis ke Siswa

Pendidikan | Senin, 15 Juli 2024 - 20:49 WIB

Senin, 15 Juli 2024 - 20:49 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono membagikan seragam gratis kepada siswa SMA, SMK, dan SLB Negeri yang kurang mampu di…

 Pj.  Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono acara Sarasehan Gelar Peralatan Penanggulangan Bencana tahun 2024 yang berlangsung di Pantai Boom, Banyuwangi, pada Minggu (14/07). (IST)

Fokus

Pj. Gubernur Adhy : Logistik Kebencanaan Jatim Sudah Sangat Baik

Fokus | Politik - Pemerintahan | Minggu, 14 Juli 2024 - 17:17 WIB

Minggu, 14 Juli 2024 - 17:17 WIB

BANYUWANGI, RadarBangsa.co.id – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono, menjadi keynote speaker dalam acara Sarasehan Gelar Peralatan Penanggulangan Bencana tahun 2024 yang berlangsung…

Pj. Gubernur Adhy saat menyalurkan bantuan (IST)

Ekonomi

Pj. Gubernur Adhy Tinjau Bedah Rumah di Kota Batu, Aksi Nyata Bantu Kurangi Angka Kemiskinan

Ekonomi | Politik - Pemerintahan | Sabtu, 13 Juli 2024 - 16:30 WIB

Sabtu, 13 Juli 2024 - 16:30 WIB

KOTA BATU, RadarBangsa.co.id – Pj. Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono melakukan kunjungan untuk memeriksa pelaksanaan program renovasi rumah yang diinisiasi oleh Pemkot Batu di…

Plt Ketua Umum PPP, Muhamad Mardiono, menyerahkan SK Rekomendasi kepada Khofifah-Emil di kantor DPP PPP di Menteng, Jakarta, pada Jumat (12/7/2024) sore. (IST)

Politik - Pemerintahan

PPP Resmi Dukung Khofifah-Emil, Siap Maksimalkan Kemenangan di Pilgub Jatim

Politik - Pemerintahan | Jumat, 12 Juli 2024 - 19:05 WIB

Jumat, 12 Juli 2024 - 19:05 WIB

JAKARTA, RadarBangsa.co.id – DPP PPP secara resmi menetapkan Khofifah Indar Parawansa dan Emil Elestianto Dardak sebagai pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur untuk…

Ekonomi

Khofifah Dorong Koperasi Berinovasi di Hari Koperasi Ke-77

Ekonomi | Nasional | Jumat, 12 Juli 2024 - 09:05 WIB

Jumat, 12 Juli 2024 - 09:05 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Khofifah Indar Parawansa mendorong koperasi untuk terus berinovasi dan beradaptasi dengan ekonomi digital guna menghadapi tantangan global. Pesan ini disampaikan pada…

Nasional

Jatim Dianugerahi One Map Policy 2024, Pj. Gubernur Adhy : Kepastian Investasi Terjamin

Nasional | Politik - Pemerintahan | Kamis, 11 Juli 2024 - 20:11 WIB

Kamis, 11 Juli 2024 - 20:11 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Provinsi Jawa Timur berhasil mendapatkan penghargaan One Map Policy Better Governance Tahun 2024 dalam Penyelesaian Ketidaksesuaian Pemanfaatan Ruang untuk Pemerintah Daerah…

Nasional

Jatim Provinsi Pertama Luncurkan Aplikasi Population Clock, Ini Kata Pj Adhy

Nasional | Rabu, 10 Juli 2024 - 15:15 WIB

Rabu, 10 Juli 2024 - 15:15 WIB

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Pada Peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-31 tingkat Provinsi Jawa Timur, Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono bersama Kepala BKKBN…