Topik Probolinggo

Prosesi sertijab Walikota dan Wakil Walikota Probolinggo periode 2025-2030 berlangsung khidmat di Gedung Paseban Sena, Kota Probolinggo

Politik - Pemerintahan

Sertijab Walikota Probolinggo 2025-2030, Aminuddin Paparkan 12 Program

Politik - Pemerintahan | Selasa, 4 Maret 2025 - 04:41 WIB

Selasa, 4 Maret 2025 - 04:41 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Prosesi serah terima jabatan (sertijab) Walikota dan Wakil Walikota Probolinggo periode 2025-2030 berlangsung khidmat di Gedung Paseban Sena, Kota Probolinggo, pada Senin…

Walikota Probolinggo dr. H. Aminuddin menegaskan komitmennya untuk bekerja secara profesional dan transparan tanpa (IST)

Peristiwa

Komitmen Baru, Kebijakan Strategis Walikota Probolinggo

Peristiwa | Selasa, 4 Maret 2025 - 04:33 WIB

Selasa, 4 Maret 2025 - 04:33 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Usai rapat paripurna, Pemerintah Kota (Pemkot) Probolinggo menggelar Press Release untuk menyampaikan arah kebijakan ke depan. Dalam kesempatan tersebut, Walikota Probolinggo…

(tengah) Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, menghadiri acara Sertijab Bupati dan Wakil Bupati Probolinggo periode 2025-2030, yang berlangsung di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Probolinggo (hms)

Politik - Pemerintahan

Gubernur Khofifah Hadiri Sertijab Bupati Probolinggo, Tekankan Keberseiringan Program SAE dan Nawa Bhakti Satya

Politik - Pemerintahan | Senin, 3 Maret 2025 - 18:50 WIB

Senin, 3 Maret 2025 - 18:50 WIB

KAB. PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, menghadiri acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Bupati dan Wakil Bupati Probolinggo periode 2025-2030, yang…

Politik - Pemerintahan

Pimpin Probolinggo, Gus Haris Fokus pada Kolaborasi dan Efisiensi Pembangunan

Politik - Pemerintahan | Senin, 3 Maret 2025 - 17:25 WIB

Senin, 3 Maret 2025 - 17:25 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Serah terima jabatan (sertijab) Bupati dan Wakil Bupati Probolinggo serta rapat paripurna DPRD Kabupaten Probolinggo dengan agenda pidato pertama Bupati Probolinggo…

Bripda Rangga Atur Lalu Lintas di Malam Awal Ramadhan (IST)

Polri

Satlantas Probolinggo Siaga, Bripda Rangga Atur Lalu Lintas di Malam Awal Ramadhan

Polri | Senin, 3 Maret 2025 - 12:23 WIB

Senin, 3 Maret 2025 - 12:23 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Menyambut malam awal bulan Ramadhan, aktivitas masyarakat di jalan raya, khususnya di kawasan pusat kota Probolinggo, mengalami peningkatan yang signifikan. Untuk…

Bupati Probolinggo, Gus dr. Muhammad Haris (IST)

Politik - Pemerintahan

Ribuan Santri dan Pejabat Sambut Kedatangan Gus Haris di Ponpes Zaha Genggong Probolinggo

Politik - Pemerintahan | Minggu, 2 Maret 2025 - 10:54 WIB

Minggu, 2 Maret 2025 - 10:54 WIB

KRAKSAAN, RadarBangsa.co.id – Bupati Probolinggo, Gus dr. Muhammad Haris, kembali ke kediamannya di Pondok Pesantren (Ponpes) Zainul Hasan (Zaha) Genggong, Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo,…

Dua tersangka pemerasan (ist)

Hukum - Kriminal

Gertak Kades Demi Uang, Oknum LSM dan Wartawan Pemeras Dibekuk Polres Probolinggo – RadarBangsa Lamongan

Hukum - Kriminal | Selasa, 28 Januari 2025 - 06:48 WIB

Selasa, 28 Januari 2025 - 06:48 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Satreskrim Polres Probolinggo terus mendalami kasus pemerasan yang melibatkan dua oknum anggota Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) berinisial ZA (47) dan HA…

Gubernur Jawa Timur terpilih  Khofifah Indar Parawansa saat menghadiri Peringatan Hari Lahir Ke-102 Nahdlatul Ulama dan Rakerwil PWNU Jawa Timur, di Pondok Pesantren Nurul Jadid, Probolinggo (hms)

Nasional

Hadiri Rakerwil PWNU Jatim, Khofifah Sebut Pendidikan Sebagai Kunci Pengentasan Kemiskinan dan Indonesia Emas 2045

Nasional | Jumat, 24 Januari 2025 - 19:44 WIB

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:44 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Gubernur Jawa Timur terpilih Khofifah Indar Parawansa mengajak seluruh elemen keluarga besar Nahdlatul Ulama (NU) untuk menyatukan semangat dalam mewujudkan cita-cita…

Ilustrasi

Hukum - Kriminal

Polres Probolinggo Periksa Oknum LSM dan Wartawan Terkait Pemerasan Kades – RadarBangsa Lamongan

Hukum - Kriminal | Kamis, 23 Januari 2025 - 23:51 WIB

Kamis, 23 Januari 2025 - 23:51 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Satreskrim Polres Probolinggo tengah mendalami dugaan pemerasan yang dilakukan oleh dua oknum LSM dan wartawan media online terhadap Kepala Desa (Kades)…

Calon Gubernur Jawa Timur Nomor Urut 2, Khofifah Indar Parawansa, melakukan kunjungan istimewa ke Desa Krejengan, Kabupaten Probolinggo (hms)

Ekonomi

Modal Ringan, Cepat Panen : Khofifah Puji Budidaya Anggur Probolinggo

Ekonomi | Nasional | Senin, 11 November 2024 - 14:37 WIB

Senin, 11 November 2024 - 14:37 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Calon Gubernur Jawa Timur Nomor Urut 2, Khofifah Indar Parawansa, melakukan kunjungan istimewa ke Desa Krejengan, Kabupaten Probolinggo, pada Sabtu (9/11/2024)….

Calon Gubernur Jawa Timur Nomor Urut 2, Khofifah Indar Parawansa, bertemu dan menyapa ribuan tenaga kerja di Pabrik Sampoerna Plant Kraksaan, Probolinggo (hms)

Nasional

Khofifah Disambut Antusias Pekerja SKT di Plant Kraksaan Probolinggo, Siap Coblos dan Menangkan Ibu’e Pekerja Jatim

Nasional | Sabtu, 9 November 2024 - 17:36 WIB

Sabtu, 9 November 2024 - 17:36 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Calon Gubernur Jawa Timur Nomor Urut 2, Khofifah Indar Parawansa, bertemu dan menyapa ribuan tenaga kerja di Pabrik Sampoerna Plant Kraksaan,…

Khofifah saat sambang di Pasar Semampir (hms)

Nasional

Khofifah Disambut Antusias Warga Saat Sambang ke Pasar Semampir Probolinggo

Nasional | Sabtu, 9 November 2024 - 13:15 WIB

Sabtu, 9 November 2024 - 13:15 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Calon Gubernur Jawa Timur Nomor Urut 2 sambang ke Pasar Semampir Probolinggo, Sabtu (9/11/2024). Didampingi oleh pasangan Calon Bupati dan Calon…

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono

Nasional

Serahkan Sertipikat Tanah Elektronik bagi Masyarakat di Kawasan Taman Nasional Bromo, Menteri AHY Harapkan UMKM Pariwisata Berkembang

Nasional | Jumat, 27 September 2024 - 18:30 WIB

Jumat, 27 September 2024 - 18:30 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Setelah menyerahkan sertipikat di Kabupaten Pasuruan, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) langsung melanjutkan…

Pemkab Probolinggo, mengadakan rakor  persipan Pilkada  serentak tahun 2024 Rapat ini berlangsung pada Selasa (3/9/2024) di Auditorium Madakaripura, Kantor Bupati Probolinggo. (IST)

Politik - Pemerintahan

Probolinggo Siap Gelar Pilkada Serentak 2024

Politik - Pemerintahan | Rabu, 4 September 2024 - 07:37 WIB

Rabu, 4 September 2024 - 07:37 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Probolinggo, bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo, mengadakan rapat koordinasi (rakor) untuk persiapan pelaksanaan Pemilihan…

Budaya

Pj. Gubernur Adhy Karyono Dikukuhkan Sebagai Warga Kehormatan Suku Tengger

Budaya | Politik - Pemerintahan | Jumat, 21 Juni 2024 - 18:53 WIB

Jumat, 21 Juni 2024 - 18:53 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Pada resepsi Yadnya Kasada 1946 Saka yang berlangsung di Amphitheater Terminal Wisata Seruni Point, Desa Ngadisari, Kecamatan Sukapura, Kabupaten Probolinggo, Jumat…

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono

Ekonomi

Safari Ramadan 2024, Pemprov Jatim Sentuh Masyarakat Probolinggo

Ekonomi | Politik - Pemerintahan | Minggu, 17 Maret 2024 - 20:23 WIB

Minggu, 17 Maret 2024 - 20:23 WIB

KOTA PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono memulai rangkaian Safari Ramadan 2024 dengan menyapa masyarakat di Halaman Kantor Walikota Probolinggo…

Politik - Pemerintahan

Sehari Sebelum Berakhir Masa Jabatanya, Khofifah Resmikan PLTS Atap, Dorong Net Zero Emission 2060

Politik - Pemerintahan | Selasa, 13 Februari 2024 - 10:55 WIB

Selasa, 13 Februari 2024 - 10:55 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, sehari menjelang berakhirnya masa jabatannya, tampak meresmikan bantuan Pembangkit Listrik Tenaga Surya Atap untuk Kantor…

Politik - Pemerintahan

Pj Bupati Probolinggo Terima Kunjungan BNPB dan BPBD

Politik - Pemerintahan | Kamis, 1 Februari 2024 - 08:30 WIB

Kamis, 1 Februari 2024 - 08:30 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Pj. Bupati Probolinggo, Ugas Irwanto, S.Sos., M.Si, menerima kunjungan kerja dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah…

Gus Imin menghadiri acara

Politik - Pemerintahan

Gus Imin Terima Dukungan Kiai dan Habaib Probolinggo

Politik - Pemerintahan | Senin, 15 Januari 2024 - 07:50 WIB

Senin, 15 Januari 2024 - 07:50 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Calon Wakil Presiden (Cawapres) Nomor Urut 1, Abdul Muhaimin Iskandar atau Gus Imin, melanjutkan rangkaian kampanye dengan silaturahim bersama para Kiai…

Kehutanan

Tim PKK Kecamatan Dringu Probolinggo, Gelar Aksi Penanaman Mangrove

Kehutanan | Minggu, 14 Januari 2024 - 14:55 WIB

Minggu, 14 Januari 2024 - 14:55 WIB

PROBOLINGGO, RadarBangsa.co.id – Dalam rangka Hari Gerakan Sejuta Pohon, Tim Penggerak PKK Kecamatan Dringu bekerjasama dengan Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kecamatan Dringu dan Pemerintah…