Datangi Rumah Ghifari, Kapolres Sukoharjo Sampaikan Bantuan Tabungan Pendidikan dari Presiden

- Redaksi

Jumat, 30 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUKOHARJO, RadarBangsa.co.id – Presiden Joko Widodo berikan bantuan pada Azhar Al Ghifari Putra Setyawan (Ghifari), anak asuh Polres Sukoharjo yang kehilangan kedua orang tua dan kakeknya karena covid-19, Jumat (30/7/2021).

Bantuan dari Presiden tersebut disampaikan oleh Kapolres Sukoharjo AKBP Nugroho Setyawan, dan Dandim 0726/Sukoharjo Letkol Inf Agus Adhy Darmawan.

Pemberian bantuan langsung berupa tabungan pendidikan dari Presiden untuk Ghifari sebagai wujud empati dan kepedualian pada masyarakat terutama anak-anak yang terdampak covid-19.

“Hari ini, Saya dan Dandim berkunjung ke rumah ananda Ghifari untuk menyampaikan bantuan dari Bapak Presiden berupa tabungan pendidikan,”terang Kapolres.

Tak hanya bantuan tabungan pendidikan dari Pewsiden Jokowi, Kapolres dan Dandim juga memberikan Sepeda dan tempat tidur untuk Ghifari.

Presiden melalui Kapolres Sukoharjo menyampaikan ungkapan bela sungkawa dan empati pada Ghifari atas musibah yang menimpanya.

“Semoga tabungan pendidikan ini bisa bermanfaat dan meringankan beban keluarga ananda Ghifari,”lanjutnya.

Sebelumnya Polres Sukoharjo secara resmi telah mengangkat Ghifari sebagai anak asuh. Ghifari merupakan anak tunggal yang kini jadi yatim piatu karena kehilangan kedua orang tua dan kakeknya dalam waktu tiga hari akibat terpapar covid-19

Disisi lain, Pemerintah saat ini masih terus memberikan bantuan untuk masyarakat terdampak Covid-19 sebagai upaya untuk meringankan beban masyarakat di masa pandemi ini.

Agus P/Oki RB

Berita Terkait

BRI Finance Tunjukkan Komitmen Layanan Terbaik di Nasmoco Open House Semarang
Pj Gubernur Adhy Harap Rupiah Perekat Bangsa
Pedagang Pasar Nambangan Curhat ke Khofifah, Usulkan Jembatan untuk Dongkrak Pengunjung
Kapolri dan Panglima Luncurkan Gugus Tugas Nasional di Sidoarjo
Direksi dan Karyawan Sekar Laut Kompak Dukung Khofifah, Sosok Cagub Paling Ngayomi
Pj Gubernur Adhy Promosikan Komoditas dan Wisata Jatim
Khofifah – Emil Siap Bangun Infrastruktur Jatim, Jadikan Gerbang Baru Nusantara dan Pusat Ekonomi Nasional
Khofifah – Emil Tegaskan Komitmen Perkuat Konektivitas dan Jadikan Jatim Gerbang Baru Nusantara
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 15:36 WIB

BRI Finance Tunjukkan Komitmen Layanan Terbaik di Nasmoco Open House Semarang

Jumat, 22 November 2024 - 19:20 WIB

Pj Gubernur Adhy Harap Rupiah Perekat Bangsa

Kamis, 21 November 2024 - 22:47 WIB

Pedagang Pasar Nambangan Curhat ke Khofifah, Usulkan Jembatan untuk Dongkrak Pengunjung

Kamis, 21 November 2024 - 05:51 WIB

Kapolri dan Panglima Luncurkan Gugus Tugas Nasional di Sidoarjo

Rabu, 20 November 2024 - 17:21 WIB

Direksi dan Karyawan Sekar Laut Kompak Dukung Khofifah, Sosok Cagub Paling Ngayomi

Berita Terbaru

Politik - Pemerintahan

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 Nov 2024 - 22:12 WIB

Peristiwa

KPU Sidoarjo Rampungkan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024

Senin, 25 Nov 2024 - 21:47 WIB