Forkopimda Cianjur, Awasi Harga Sembako Jelang Ramadan

- Redaksi

Sabtu, 9 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

CIANJUR, RadarBangsa.co.id – Dalam rangka pengendalian harga dan ketersediaan bahan pokok menjelang bulan suci Ramadan 1445 Hijriyah, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Cianjur telah melaksanakan monitoring harga dan ketersediaan bahan pangan pokok penting di Pasar Rakyat kemarin.

Baca Juga  Lima Siswa di Cianjur Ditahan, Tujuh Buron Usai Tawuran

Pengecekan harga sembako juga dilakukan di Pasar Muka Cianjur untuk memantau ketersediaan barang serta harga jelang bulan suci Ramadan.

“Bersama Forkopimda, kami melakukan kegiatan monitoring harga dan ketersediaan stok barang di pasar menjelang bulan puasa,” ujar Bupati Herman Suherman, pada Jumat (8/3/2024).

Baca Juga  Bupati Benny Utama 'Geber' Program Pasaman Berimtaq, 1000 Imam Masjid Akan Dilatih

Herman menambahkan, harga beras mengalami penurunan yang memuaskan, sementara harga daging ayam broiler dan telur ayam mengalami kenaikan karena kemungkinan momen tahunan.

Baca Juga  Bantuan Sembako Buat Masyarakat, Mulai Berdatangan ke Posko Relawan Covid 19 Pasuruan Berdaulat

“Ikhtiar pemerintah dalam memberikan beras murah dan beras gratis kepada masyarakat telah memberikan dampak yang signifikan, dengan harga beras turun hingga 2 ribu per kilogram. Hampir 6 ribu ton beras telah disalurkan kepada masyarakat,” tambahnya.

Berita Terkait

Peduli dan Penuh Kasih, Khofifah Sambangi Pasar Sayur Magetan, Sarapan dengan Buruh Gendong
Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum
Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi
BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku
Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Pj Gubernur Jatim Adhy Resmikan Kawasan Kuliner Halal, Jadi Contoh Daerah Lain
Pj Gubernur Adhy Resmikan Jatim Fest 2024, Dukung UMKM

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 16:28 WIB

Peduli dan Penuh Kasih, Khofifah Sambangi Pasar Sayur Magetan, Sarapan dengan Buruh Gendong

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 18:17 WIB

Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 15:30 WIB

Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 10:51 WIB

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:04 WIB

Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau

Berita Terbaru

Para peserta berpose bersama Pengurus DPC Peradi SAI Sidoarjo seusai pelaksanaan UPA perdana (Foto : FYW)

Hukum - Kriminal

Ujian Profesi Advokat Perdana Sukses Digelar Peradi SAI Sidoarjo Raya

Minggu, 6 Okt 2024 - 16:55 WIB

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB