Harum Manis ” Ammabbung” Warga Berlarian, Kok bisa ?

- Redaksi

Minggu, 5 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat warga berebut

Saat warga berebut

BANTAENG, RadarBangsa.co.id – Memasuki awal tahun 2020 cuaca extrim nampak akan menemani aktifitas kita, mulai dari curah hujan yang tinggi disertai agin kencang, diperdiksi BMKG sampai bulan Januari-Februari mendatang.

Namun ada pemandangan yang menarik dibalik datangnya hujan ringan yang disertai angin kali ini tepatnya Minggu (05/01/20) di sebuah lorong kecil yang dinamakan lorong Sunyi, di belakang Kantor Mapolsek Bantaeng.

Nampak beberapa ibu-ibu, pemuda dan anak-anak bergerumbul di jalan di sambil bersorak ketika angin kencang datang,menerpa sebuah pohon mangga harum manis milik Roddin warga setempat.

Dari sejumlah Warga setempat Asse, Nurbiah, Bungalan, Suriani, dan Reski bersama beberapa teman sebayanya dengan gerak refleks.Semua tertuju pada buah Mangga yang jatuh tersenggol angin yang disertai deru hujan yang berhembus sambil berlomba-lomba untuk mendapatkan buah mangga yang jatuh “aggalappo”.

“Ya..yaa tantang missedeng allei liba,(jatuh lagi red)”,sorak Reski

Sesekali melintas kendaraan roda dua yang lewat terpaksa berhenti sejenak sambil geleng-geleng kepala, melihat ibu-ibu yang tampak sadar bahwa mereka memiliki jemuran yang kini terkena hujan.

“Lariko liba battu bosia,” teriak Dg Sio’ dengan nada appaturung jinga’

Dengan nada teriakan Dg Sio’ sejumlah warga di jalan tersebut sambil siumba’.

“Iyo tawwa libako’battu bosia alle care-carennu,”teriaknya.

Kebiasaan bertetangga di Lorong tersebut warga tak lain adalah bagian merupakan keakraban tak terpisahkan jika saling membutuhkan. (AL)

Berita Terkait

Pameran lukisan Ki-Art karya Hartono Semarang gelar sarasehan diskusi jejak perempuan
Plt Bupati Subandi Hadiri Haul Sesepuh Tambakrejo | RadarBangsa Lamongan
SMSI Surabaya Gelar Pameran Batu Permata, UKM Kembali Bersinar | RadarBangsa Lamongan
Kebaya Ditetapkan Warisan Budaya Tak Benda UNESCO, Khofifah: Identitas Bangsa yang Harus Dilestarikan
Reog Ponorogo Resmi Jadi Warisan Takbenda UNESCO, Khofifah : Alhamdulillah, Kesenian Jatim Mendunia
Mendhak Sanggring, Tradisi Syukur Ikonik Desa Tlemang Lamongan
Kebijakan Baru TN Alas Purwo Banyuwangi : Tarif Nol Rupiah untuk Ibadah di Pura Luhur Giri Salaka
Haul Akbar Sidoarjo 2024, Ribuan Jamaah Berzikir Khusyuk
Tag :

Berita Terkait

Senin, 30 Desember 2024 - 10:47 WIB

Pameran lukisan Ki-Art karya Hartono Semarang gelar sarasehan diskusi jejak perempuan

Minggu, 15 Desember 2024 - 19:29 WIB

Plt Bupati Subandi Hadiri Haul Sesepuh Tambakrejo | RadarBangsa Lamongan

Minggu, 15 Desember 2024 - 07:46 WIB

SMSI Surabaya Gelar Pameran Batu Permata, UKM Kembali Bersinar | RadarBangsa Lamongan

Jumat, 6 Desember 2024 - 09:26 WIB

Kebaya Ditetapkan Warisan Budaya Tak Benda UNESCO, Khofifah: Identitas Bangsa yang Harus Dilestarikan

Kamis, 5 Desember 2024 - 09:51 WIB

Reog Ponorogo Resmi Jadi Warisan Takbenda UNESCO, Khofifah : Alhamdulillah, Kesenian Jatim Mendunia

Berita Terbaru

Loging E-kinerja (IST)

Politik - Pemerintahan

Cara Cetak SKP di e-Kinerja BKN untuk Guru

Kamis, 9 Jan 2025 - 19:48 WIB

Ruas Jalan terendam banjir (Dok foto Antara)

Peristiwa

Tiga Ruas Jalan di Jakarta Barat Terendam Banjir

Kamis, 9 Jan 2025 - 19:39 WIB