Kapolres Lumajang Tinjau Langsung Pergeseran Logistik ke Kecamatan

- Redaksi

Sabtu, 10 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Lumajang AKBP Mohammad Zainur Rofik, S.I.K, ketika turun langsung mengecek proses pendistribusian ke masing - masing kecamatan, Sabtu ( 10/2/2024). (Dok Humas polres Lumajang, for Riyaman).

Kapolres Lumajang AKBP Mohammad Zainur Rofik, S.I.K, ketika turun langsung mengecek proses pendistribusian ke masing - masing kecamatan, Sabtu ( 10/2/2024). (Dok Humas polres Lumajang, for Riyaman).

LUMAJANG, RadarBangsa.co.id – Kapolres Lumajang, AKBP Mohammad Zainur Rofik, S.I.K, turun langsung untuk memastikan kelancaran proses pendistribusian ke kantor kecamatan Yosowilangun pada Sabtu (10/2/2024).

“Anggota Polres Lumajang akan mengawal pergeseran surat suara pada 10-11 Februari 2024, untuk memastikan keamanannya hingga sampai di kecamatan,” ujarnya kepada awak media.

Dalam menghadapi perubahan cuaca, Kapolres Lumajang memastikan logistik pemilu yang terbuat dari kardus tetap dalam kondisi baik selama pendistribusiannya.

“Kami akan memastikan logistik tetap baik saat diturunkan,” tambahnya.

Harapannya, distribusi logistik pemilu berjalan lancar dan aman hingga sampai di tujuan.

Berita Terkait

1.298 Personel Polri Digeser ke TPS di Sidoarjo untuk Amankan Pilkada Serentak 2024
Polsek Tikung Polres Lamongan Gelar Apel Penertiban APK Serentak di Kecamatan Tikung
Polsek Tikung Polres Lamongan Laksanakan Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pilgub dan Pilbup 2024
Kasi Humas Polresta Sidoarjo Berikan Kuliah Umum Kehumasan Pilkada
Penertiban Reklame Non-APK di Kecamatan Tikung, Ini Kata Kapolsek Tikung Polres Lamongan
Polres Lamongan Gelar Polsanak, Edukasi Lalu Lintas
Sinergitas Polsek Tikung Polres Lamongan dan Koramil Tanam Pohon
Satlantas Polres Lamongan Tindak Tegas Truk Parkir Sembarangan

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 10:57 WIB

1.298 Personel Polri Digeser ke TPS di Sidoarjo untuk Amankan Pilkada Serentak 2024

Minggu, 24 November 2024 - 10:45 WIB

Polsek Tikung Polres Lamongan Gelar Apel Penertiban APK Serentak di Kecamatan Tikung

Sabtu, 23 November 2024 - 13:29 WIB

Polsek Tikung Polres Lamongan Laksanakan Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pilgub dan Pilbup 2024

Kamis, 21 November 2024 - 16:02 WIB

Kasi Humas Polresta Sidoarjo Berikan Kuliah Umum Kehumasan Pilkada

Kamis, 21 November 2024 - 15:52 WIB

Penertiban Reklame Non-APK di Kecamatan Tikung, Ini Kata Kapolsek Tikung Polres Lamongan

Berita Terbaru