Puncak HUT Lampura Ke-76, Pemkab adakan Berbagai Kegiatan

- Redaksi

Sabtu, 18 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati dan Wakil bupati Lampura melepas para peserta jalan sehat (Dok Foto KMF)

Bupati dan Wakil bupati Lampura melepas para peserta jalan sehat (Dok Foto KMF)

LAMPUNG UTARA, RadarBangsa.co.id – Bupati Lampura, H.Budi Utomo .SE.MM, bersama Wakil Bupati, Ardian Saputra.SH., membuka acara Puncak peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-76 Kabupaten Lampung Utara yang diisi dengan berbagai kegiatan Jalan Sehat, Sepeda santai dan Senam bersama yang bertajuk,” Pola Hidup Sehat “.

Dalam acara tersebut turut pula diikuti jajaran Forkopimda Kab setempat. Ribuan peserta yang terdiri dari warga masyarakat sekitar hingga jajaran ASN, terlihat sangat antusias mengikuti kegiatan Jalan Sehat, Sepeda Santai, Senam bersama, hingga Donor Darah yang terpusat di Halaman Kantor Bupati Kab Lampung Utara, Jum’at (17/06/2022).

Untuk lebih memeriahkan acara kegiatan tersebut , panitia penyelenggara juga memberikan Door Prize berbagai hadiah menarik bagi peserta yang beruntung dengan hadiah utamanya Satu Unit Sepeda Motor dan hadiah hiburan lainnya.

Sementara untuk rute yang dilalui para peserta dalam kegiatan jalan sehat dimulai dari Kantor Pemkab Lampung Utara – Jalan Pahlawan – Jalan Tanjung Aman – Jalan Perintis Kemerdekaan – Jalan Jenderal Sudirman.

Sedangkan rute sepeda santai dimulai dari Kantor Pemkab Lampung Utara di Jalan Jenderal Sudirman – Tugu Payan Mas – Jalan Soekarno Hatta Baypas – Jalan Perintis Kebon 4 – Jalan Pahlawan dan Kembali menuju Jalan Jendral Sudirman. Sementara Senam bersama berlangsung di halaman kantor Pemkab setempat.

Pada kesempatan yang sama disela – sela kegiatan , Bupati Budi Utomo, mengajak masyarakat khususnya warga Kotabumi Lampung Utara untuk membiasakan hidup sehat dengan rajin berolahraga, berprilaku hidup bersih dan sehat , ini bisa dimulai atau diterapkan dalam kehidupan kita sehari-hari .

Dengan meningkatkan Kesehatan dan terjaganya kebugaran tubuh maka secara otomatis akan mendukung kinerja diri kita dalam beraktifitas baik dikantor atau diluar kantor Tutupnya.

Berita Terkait

1.600 Kelompok Usaha Siswa SMA Double Track di Jatim Pecahkan Rekor MURI, Ini Kata Khofifah
Tragedi Runtuhnya Ponpes di Sidoarjo,Bangkalan Kehilangan 10 Putra Terbaiknya
CSR Perusahaan di Bangkalan Akan Didorong untuk Prioritas Pembangunan Daerah
Pesan Bupati Bangkalan untuk Keluarga Santri Korban Ponpes di Sidoarjo: Tabah dan Ikhlas
Bangkalan Meriahkan Hari Jadi ke-494 dengan Gowes
BUMN Sapa Koperasi Merah Putih Pasuruan, Bulog Siapkan Pasokan Pangan Rutin
Belajar dari Al Khoziny, Pemerintah Pasuruan Perkuat Standar Bangunan Pesantren
Normalisasi Dam Garit, Banyuwangi Fokus Lindungi Lahan Pertanian

Berita Terkait

Kamis, 9 Oktober 2025 - 09:01 WIB

1.600 Kelompok Usaha Siswa SMA Double Track di Jatim Pecahkan Rekor MURI, Ini Kata Khofifah

Kamis, 9 Oktober 2025 - 08:44 WIB

Tragedi Runtuhnya Ponpes di Sidoarjo,Bangkalan Kehilangan 10 Putra Terbaiknya

Kamis, 9 Oktober 2025 - 08:34 WIB

CSR Perusahaan di Bangkalan Akan Didorong untuk Prioritas Pembangunan Daerah

Kamis, 9 Oktober 2025 - 08:26 WIB

Pesan Bupati Bangkalan untuk Keluarga Santri Korban Ponpes di Sidoarjo: Tabah dan Ikhlas

Kamis, 9 Oktober 2025 - 08:17 WIB

Bangkalan Meriahkan Hari Jadi ke-494 dengan Gowes

Berita Terbaru

Suasana duka saat BPBD Bangkalan mendatangi keluarga korban untuk memberikan dukungan dan pendampingan di rumah duka. (Foto Dok Ho/RadarBangsa.co.id)

Politik - Pemerintahan

Tragedi Runtuhnya Ponpes di Sidoarjo,Bangkalan Kehilangan 10 Putra Terbaiknya

Kamis, 9 Okt 2025 - 08:44 WIB

Bupati Bangkalan Lukman Hakim bersama Wakil Bupati Fauzan Ja’far memimpin rapat koordinasi CSR bersama para pengusaha di Bangkalan, Rabu (8/10/2025). (Foto Dok Ho/RadarBangsa.co.id)

Politik - Pemerintahan

CSR Perusahaan di Bangkalan Akan Didorong untuk Prioritas Pembangunan Daerah

Kamis, 9 Okt 2025 - 08:34 WIB

Politik - Pemerintahan

Bangkalan Meriahkan Hari Jadi ke-494 dengan Gowes

Kamis, 9 Okt 2025 - 08:17 WIB