Sambut HUT TNI ke – 74, Kodim 0825 Banyuwangi Gelar Karya Bakti

- Redaksi

Kamis, 26 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, RadarBangsa.co.id – Bersama Dinas Intansi Terkait, Pelajar dan masyarakat, Kodim 0825 Banyuwangi menggelar karya bakti pembersihan sampah dan penanaman Pohon Cemara Pantai di areal Pantai Wisata Syariah Pulau Santen Kelurahan Karangrejo Banyuwangi. Rabu,25/09/2019

Sebelum pelaksanaan karya bakti pembersihan sampah dipantai wisata syariah Pulau Santen Kelurahan Karangrejo Banyuwangi tersebut dipimpin apel pengecekan terlebih dahulu oleh Pasi Ter Kodim 0825 Banyuwangi Kapten Inf Mustohir.

kegiatan Karya Bhakti ini dilaksanakan dalam rangka menyambut hari ulang tahun TNI ke-74 tahun 2019 yang akan di gelar puncak pelaksanaannya pada tanggal 5 Oktober 2019 mendatang.

Selain personel Kodim 0825 Banyuwangi dari jajaran Koramil, juga nampak turut andil dalam kegiatan ini dari Polres Banyuwangi, Lanal Banyuwangi, Dinas Intansi, Pelajar serta warga sekitar yang bersama-sama yang turun ke lapangan untuk membersihkan sampah yang berada di sekitar pesisir Kawasan Wisata Syariah Pulau Santen Kelurahan Karangrejo Banyuwangi.

Dandim 0825 Banyuwangi Letkol Inf Yuli Eko Purwanto, S.I.P menuturkan,”
Sebelum kami melaksanakan karya bakti ini, kami juga mengafakan rangkaian kegiatan Bakti Sosial kali ini dilaksanakan beberapa kegiatan yang sebelumnya yaitu donor darah, Kegiatan Karya Bakti yang dilaksanakan ini merupakan wujud kemanunggalan TNI -Rakyat  membantu meringankan beban masyarakat,Dalam rangka HUT TNI Ke 74 TNI, Mengabdi dan Membangun Bersama Rakyat,Semoga tanaman pohon Cemara ini bermanfaat bagi masyarakat pulau Syariah ( santen ) dan sekitarnya, dengan demikian akan dapat menambah kedekatan antara masyarakat dengan TNI.karena pada prinsipnya TNI kuat bersama rakyat.

Selain itu Dandim 0825 Banyuwangi Letkol Inf Yuli Eko Purwanto, S.I.P juga berharap kami bisa mewujudkan lingkungan yang bersih, sehat dan indah dalam rangka mendukung lingkungan Masyarakat yang Sehat dan nyaman,”imbuhnya.(Hr)

Berita Terkait

HUT HIMPAUDI ke-20 di Madiun, Wabup: Jangan Nilai dari Gaji, Lihat Kemuliaannya
Anggota DPD RI Lia Istifhama Apresiasi Kebijakan Humanis Pemkot Surabaya: Akhiri Tebus Ijazah
Santri hingga Warga Antusias di GPM, Senator Anggota DPD RI Lia Istifhama Suarakan Kepedulian pada Generasi Muda
Guru PPPK dan Anggota Polri Diduga Selingkuh, BKPPl Kendal Janji Tindak Tegas!
Ratusan Sekolah di Lamongan Terima Smart TV, Prabowo Dorong Digitalisasi Pendidikan
Pendidikan Inklusif Makin Nyata, Bangkalan Hadirkan SRT untuk Anak Bangsa
Senator Asal Jawa Timur Lia Istifhama Desak Jalur Khusus Disabilitas di SPMB 2026
228 Pramuka Banyuwangi Jadi Agen Cegah Stunting
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 10 Oktober 2025 - 09:37 WIB

HUT HIMPAUDI ke-20 di Madiun, Wabup: Jangan Nilai dari Gaji, Lihat Kemuliaannya

Jumat, 10 Oktober 2025 - 05:18 WIB

Anggota DPD RI Lia Istifhama Apresiasi Kebijakan Humanis Pemkot Surabaya: Akhiri Tebus Ijazah

Kamis, 9 Oktober 2025 - 06:32 WIB

Santri hingga Warga Antusias di GPM, Senator Anggota DPD RI Lia Istifhama Suarakan Kepedulian pada Generasi Muda

Senin, 6 Oktober 2025 - 22:19 WIB

Guru PPPK dan Anggota Polri Diduga Selingkuh, BKPPl Kendal Janji Tindak Tegas!

Senin, 6 Oktober 2025 - 22:13 WIB

Ratusan Sekolah di Lamongan Terima Smart TV, Prabowo Dorong Digitalisasi Pendidikan

Berita Terbaru

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meninjau stan pameran PRJ Surabaya 2025 di Grand City Convention Center, Jumat (10/10/2025). (Foto Dok Ho/RadarBangsa.co.id)

Politik - Pemerintahan

Khofifah Buka PRJ Surabaya 2025, Momentum Kebangkitan Ekonomi Jawa Timur

Sabtu, 11 Okt 2025 - 08:43 WIB