Sambut HUT TNI ke – 74, Kodim 0825 Banyuwangi Gelar Karya Bakti

- Redaksi

Kamis, 26 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, RadarBangsa.co.id – Bersama Dinas Intansi Terkait, Pelajar dan masyarakat, Kodim 0825 Banyuwangi menggelar karya bakti pembersihan sampah dan penanaman Pohon Cemara Pantai di areal Pantai Wisata Syariah Pulau Santen Kelurahan Karangrejo Banyuwangi. Rabu,25/09/2019

Sebelum pelaksanaan karya bakti pembersihan sampah dipantai wisata syariah Pulau Santen Kelurahan Karangrejo Banyuwangi tersebut dipimpin apel pengecekan terlebih dahulu oleh Pasi Ter Kodim 0825 Banyuwangi Kapten Inf Mustohir.

kegiatan Karya Bhakti ini dilaksanakan dalam rangka menyambut hari ulang tahun TNI ke-74 tahun 2019 yang akan di gelar puncak pelaksanaannya pada tanggal 5 Oktober 2019 mendatang.

Selain personel Kodim 0825 Banyuwangi dari jajaran Koramil, juga nampak turut andil dalam kegiatan ini dari Polres Banyuwangi, Lanal Banyuwangi, Dinas Intansi, Pelajar serta warga sekitar yang bersama-sama yang turun ke lapangan untuk membersihkan sampah yang berada di sekitar pesisir Kawasan Wisata Syariah Pulau Santen Kelurahan Karangrejo Banyuwangi.

Dandim 0825 Banyuwangi Letkol Inf Yuli Eko Purwanto, S.I.P menuturkan,”
Sebelum kami melaksanakan karya bakti ini, kami juga mengafakan rangkaian kegiatan Bakti Sosial kali ini dilaksanakan beberapa kegiatan yang sebelumnya yaitu donor darah, Kegiatan Karya Bakti yang dilaksanakan ini merupakan wujud kemanunggalan TNI -Rakyat  membantu meringankan beban masyarakat,Dalam rangka HUT TNI Ke 74 TNI, Mengabdi dan Membangun Bersama Rakyat,Semoga tanaman pohon Cemara ini bermanfaat bagi masyarakat pulau Syariah ( santen ) dan sekitarnya, dengan demikian akan dapat menambah kedekatan antara masyarakat dengan TNI.karena pada prinsipnya TNI kuat bersama rakyat.

Selain itu Dandim 0825 Banyuwangi Letkol Inf Yuli Eko Purwanto, S.I.P juga berharap kami bisa mewujudkan lingkungan yang bersih, sehat dan indah dalam rangka mendukung lingkungan Masyarakat yang Sehat dan nyaman,”imbuhnya.(Hr)

Berita Terkait

Jaguar Perkasa Boxing Fight Dorong Potensi Atlet Tinju Jawa Tengah
Rapat Koordinasi dan Peresmian Perpustakaan Kelurahan Muktiharjo Kidul Semarang
Pj Gubernur Jatim Adhy Komitmen Tingkatkan Martabat Guru 2024
Pj Gubernur Jatim Adhy Tinjau Uji Coba Makan Bergizi
PWNU Jateng dan YPI Nasima Kirim 20 Guru Belajar ke Pare
Pj Gubernur Jatim Adhy Tekankan Konsistensi Prestasi di SMA Award 2024
Emina Glo Rad, Kolaborasi Spesial Emina dan Student Council UC Surabaya Hadir di Kampus
Gonjang-Ganjing SMA Kristen Gloria 2 Surabaya, Ivan Sugianto Akhirnya Minta Maaf dan Siap Serahkan Diri
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 07:50 WIB

Jaguar Perkasa Boxing Fight Dorong Potensi Atlet Tinju Jawa Tengah

Jumat, 22 November 2024 - 22:12 WIB

Rapat Koordinasi dan Peresmian Perpustakaan Kelurahan Muktiharjo Kidul Semarang

Selasa, 19 November 2024 - 17:55 WIB

Pj Gubernur Jatim Adhy Komitmen Tingkatkan Martabat Guru 2024

Selasa, 19 November 2024 - 17:47 WIB

Pj Gubernur Jatim Adhy Tinjau Uji Coba Makan Bergizi

Sabtu, 16 November 2024 - 05:52 WIB

PWNU Jateng dan YPI Nasima Kirim 20 Guru Belajar ke Pare

Berita Terbaru