TEC Mantapkan Niatnya Maju Sebagai Bacalonkada Lamsel

- Redaksi

Sabtu, 28 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG SELATAN, RadarBangsa.co.id – Tony Eka Candra (TEC) mantapkan niatnya maju sebagai bacalonkada Lampung Selatan.

Hal tersebut dikatakan langsung oleh Tony eka chandra, saat pengembalian berkas penjaringan di kantor DPC PKB Lampung Selatan, di Jalan Lintas Sumatera, Kalianda, Sabtu (28/09/2019)

“Bismillah tawakaltu’ala Allah, laahaula walaaquwwata illaabillaahil aliyyil adzim serta Semua mendukung, dengan pertolongan Allah datang, InsyaAllah kita selamat,” katanya kepada awak media.

Dengan adanya dorongan masyarakat, para tokoh dan juga beberapa stakeholder, itu juga yang membuat dirinya berkeinginan maju sebagai calonkada saat pilkada 2020 mendatang di Kabupaten Lampung Selatan ini.

Selain itu, pria yang lebih dari 5 periode dirinya menjadi anggota legislatif dari daerah pemilih Lampung selatan ini ,hal itu yang membuat dirinya sangat paham apa yang menjadi permasalahan dan yang harus di lakukan di lampung selatan.

“Hampir semua daerah bahkan desa disini (Lamsel) sudah saya kunjungi, psikologi dan kesulitan masyarakat sudah saya pahami,” terangnya.

Dilain sisi, dengan potensi luar biasa yang dimiliki Lampung Selatan sebagai salah satu kabupaten tertua, seharusnya bisa menjadi kabupaten yang lebih maju.

“Karena semua potensi ada disni yang tidak dimiliki oleh kabupaten lainnya seperti SDA, pertanian, perkebunan dan parwisata, jika itu digali dan di kelola dengan baik maka akan menjadikan kabupaten lamsel lebih maju,” ucapnya.

Dirinya berharap, bisa mendapatkan dukungan dari beberapa partai salah satunya PKB yang sudah tidak asing lagi bagi dirinya.

“Saat saya masuk dikantor ini (PKB) seras masuk rumah sendiri.begitupun harapan kami kepada partai-partai lainnya,agar memberikan dukungan kepada saya,” pungkasnya.(Rizki)

Berita Terkait

Ida Nur Kholifah Resmi Dilantik Sebagai Kepala Dusun Pengalangan Menganti Gresik
Pemdes Leran Gresik Raih Penghargaan Desa Informatif Terbaik se-Jatim
Pemkab Lamongan Gelar Rakor Persiapan Musim Tanam I
Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran
Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun
Polsek Tikung Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pemilu dari Gudang KPU Lamongan ke PPK Tikung
Plt Bupati Sidoarjo Sidak Jembatan Kedungpeluk, Apresiasi Perbaikan Cepat dan Rencanakan Perbaikan Gladakdowo
Dinas Lingkungan Hidup Madiun Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik dan Biopori untuk Lingkungan Berkelanjutan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:05 WIB

Ida Nur Kholifah Resmi Dilantik Sebagai Kepala Dusun Pengalangan Menganti Gresik

Selasa, 26 November 2024 - 06:59 WIB

Pemdes Leran Gresik Raih Penghargaan Desa Informatif Terbaik se-Jatim

Selasa, 26 November 2024 - 04:38 WIB

Pemkab Lamongan Gelar Rakor Persiapan Musim Tanam I

Selasa, 26 November 2024 - 04:26 WIB

Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran

Senin, 25 November 2024 - 22:12 WIB

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Berita Terbaru

Politik - Pemerintahan

Ida Nur Kholifah Resmi Dilantik Sebagai Kepala Dusun Pengalangan Menganti Gresik

Selasa, 26 Nov 2024 - 07:05 WIB

Politik - Pemerintahan

Pemdes Leran Gresik Raih Penghargaan Desa Informatif Terbaik se-Jatim

Selasa, 26 Nov 2024 - 06:59 WIB

Kapolresta Sidoarjo Kombes. Pol. Christian Tobing dalam konferensi pers di Mako Polresta Sidoarjo.

Hukum - Kriminal

Polresta Sidoarjo Ungkap 53 Kasus Judi, Dukung Asta Cita Presiden Prabowo

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:50 WIB

M.M.O., pria 36 tahun asal Pare, Kedir pelaku Curanmor (IST)

Hukum - Kriminal

Pria Asal Kediri Diringkus Usai Dua Kali Curi Motor di Sidoarjo

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:42 WIB

Peristiwa

Bawaslu Lahat Gelar Apel Akbar Deklarasi Pilkada Damai

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:32 WIB