Gasak Motor dan Dompet Pemilik, Pria ini Diringkus Polisi

- Redaksi

Selasa, 11 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tertunduk malu tersangka saat diamankan polisi

Tertunduk malu tersangka saat diamankan polisi

BANTAENG, RadarBangsa.co.id – Tim Resmob Polres Bantaeng membekuk pelaku pencurian motor alias curanmor, berinisial Ris (19). Pelaku tersebut diamankan di Kampung Kayangan, Kelurahan Bontorita, Kecamatan Bissappu, Kabupaten Bantaeng.

“Penangkapan terhadap Ris berdasarkan laporan polisi LP / 287 / XI / 2019 / SULSEL / RES BTG. Itu kejadian pada 10 November 2019 lalu,” kata Paur Humas Polres Bantaeng, Aipda Sandri Ershi kepada awak media, Selasa, 11 Februari 2020.

Lebih jauh Sandri menuturkan kronologis kejadian saat terjadinya curanmor tersebut. Waktu itu, Minggu, 10 November 2019 sekira pukul 19.15 Wita, pelaku Ris melancarkan aksinya di sebuah rumah di bilangan jalan Lingkar, Kelurahan Pallantikang, Kecamatan Bantaeng, Kabupaten Bantaeng.

Pelaku masuk di dalam rumah dan mengambil kunci motor yang tersimpan di atas meja.

“Saat itu pelaku masuk ke dalam ruang tamu mengambil kunci motor. Kemudian motor yang terparkir di teras, raib digondol pelaku,” kata dia.

Bersama motor, pelaku juga membawa kabur sebuah dompet berisi ktp, sim dan STNK korbannya. Akibatnya kerugian dialami korban sampai Rp10 juta.

Terkait penangkapan, Kapolres Bantaeng, AKBP Wawan Sumantri mengapresiasi kinerja anggotanya yang berhasil meringkus pelaku yang cukup meresahkan ini.

Terhadap pelaku, bakal dikenakan pasal 363 ayat 1 ke3 dan ke 4 KUHPidana dengan ancaman 7 tahun penjara. (AL)

Berita Terkait

Tiga Ruas Jalan di Jakarta Barat Terendam Banjir
Ketua DPRD Batu, Didik Subiyanto : Pemeriksaan Kendaraan Harus Ditingkatkan Bukan Formalitas
Gegerkan Warga Surabaya, Jenazah Bayi Mengapung di Pintu Air Jagir
Akhiri Masa Jabatan, Pj Wali Kota Batu Tunjukkan Dedikasi Hingga Detik Terakhir
Banjir Melanda Wilayah Arab Saudi, Makkah Terendam Akibat Hujan Deras
Bripka Anditya Munartono Gugur, Selamatkan Wisatawan di Pantai Pangandaran
Kecelakaan di Tol Purbaleunyi KM 97, Truk Batu Bara Tabrak 5 Kendaraan
Mobil Pick up Bermuatan BBM Terbakar di Kendal, Ini Kronologinya
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 19:39 WIB

Tiga Ruas Jalan di Jakarta Barat Terendam Banjir

Kamis, 9 Januari 2025 - 18:33 WIB

Ketua DPRD Batu, Didik Subiyanto : Pemeriksaan Kendaraan Harus Ditingkatkan Bukan Formalitas

Kamis, 9 Januari 2025 - 06:37 WIB

Gegerkan Warga Surabaya, Jenazah Bayi Mengapung di Pintu Air Jagir

Rabu, 8 Januari 2025 - 06:45 WIB

Akhiri Masa Jabatan, Pj Wali Kota Batu Tunjukkan Dedikasi Hingga Detik Terakhir

Selasa, 7 Januari 2025 - 21:20 WIB

Banjir Melanda Wilayah Arab Saudi, Makkah Terendam Akibat Hujan Deras

Berita Terbaru

Loging E-kinerja (IST)

Politik - Pemerintahan

Cara Cetak SKP di e-Kinerja BKN untuk Guru

Kamis, 9 Jan 2025 - 19:48 WIB

Ruas Jalan terendam banjir (Dok foto Antara)

Peristiwa

Tiga Ruas Jalan di Jakarta Barat Terendam Banjir

Kamis, 9 Jan 2025 - 19:39 WIB