Terlihat Indah, Sungai Banjir Kanal Timur Semarang di Penuhi Enceng Gondok,Bisa Bahaya

- Redaksi

Selasa, 5 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SEMARANG, RadarBangsa.co.id – Terlihat indah dan segar, Tumbuhan Enceng Gondok begitu tumbuh subur di sungai banjir Kanal Timur (SBT) mengawatirkan lajunya air yang mengalir di sungai tersebut.

Awak media saat melewati di jembatan Sukarno Hatta 05 November 2019 melihat kebawah sungai banjir kanal timur tertutup tanaman enceng gondok yang begitu subur di atas air, bertempat di sungai banjir Kanal Timur tersebut.

Penuhnya tanaman enceng gondok tersebut mengwatirkan laju air sungai banjir kanal barat apalagi di musim hujan nanti yang mengakibatkan banjir.

BWWS selaku dinas yang menangani mestinya cepat tanggap dengan kondisi sungai seperti ini agar nantinya fungsi sungai dapat optimal dan berdampak banjir.(Lukas-Rudi)

Berita Terkait

Khofifah Ajak Santri Perkuat Peran Indonesia Menuju Peradaban Dunia
Kick Off Hari Santri Nasional 2025, Pemkab Banyuwangi dan PCNU Canangkan Program Pesantren Aman
Lamongan Torehkan Capaian Tertinggi Nasional di Bidang Kearsipan
Senator DPD RI asal Jawa Timur Lia Istifhama Diganjar Mustika Selendang Emas atas Kiprahnya Lestarikan Budaya Nusantara
Senator Cantik Anggota DPD RI asal Jawa Timur Lia Istifhama Terima Penghargaan Mustika Selendang Emas 2025
Khofifah Rayakan Prestasi Jatim Sebagai Provinsi Desa Mandiri
Senator Asal Jawa Timur Anggota DPD RI Lia Istifhama: Kepemimpinan Prabowo Membuat Indonesia Dihormati Dunia
Kepala Kejaksaan Negeri Batu beserta jajaran mengucapkan selamat Hari Jadi Kota Batu ke-24 Tahun 2025
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 21 Oktober 2025 - 10:53 WIB

Khofifah Ajak Santri Perkuat Peran Indonesia Menuju Peradaban Dunia

Selasa, 21 Oktober 2025 - 08:39 WIB

Kick Off Hari Santri Nasional 2025, Pemkab Banyuwangi dan PCNU Canangkan Program Pesantren Aman

Senin, 20 Oktober 2025 - 20:19 WIB

Lamongan Torehkan Capaian Tertinggi Nasional di Bidang Kearsipan

Senin, 20 Oktober 2025 - 20:01 WIB

Senator DPD RI asal Jawa Timur Lia Istifhama Diganjar Mustika Selendang Emas atas Kiprahnya Lestarikan Budaya Nusantara

Senin, 20 Oktober 2025 - 19:18 WIB

Senator Cantik Anggota DPD RI asal Jawa Timur Lia Istifhama Terima Penghargaan Mustika Selendang Emas 2025

Berita Terbaru

Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Probolinggo, Oka Mahendra JK, menerima dukungan aklamasi dalam Musda XI yang digelar di RM Kebon Pring, Kecamatan Dringu, Minggu (19/10/2025). (Foto Dok Ho/RadarBangsa.co.id)

Politik - Pemerintahan

Aklamasi, Oka Mahendra Pimpin Golkar Probolinggo Lagi

Selasa, 21 Okt 2025 - 11:18 WIB

Senator DPD RI Dr. Lia Istifhama menjadi pembicara dalam International Conference di Universitas Nurul Jadid (Unuja) Paiton, Probolinggo, membahas strategi global Presiden Prabowo Subianto. (Foto Dok Ho/RadarBangsa.co.id)

Politik - Pemerintahan

Senator Lia Istifhama Anggota DPD RI Puji Kecerdasan Prabowo Angkat Nama Indonesia

Selasa, 21 Okt 2025 - 11:05 WIB