Balita Penderita Hidrosepalus Asal Desa Batu Balak Butuh Uluran Tangan

- Redaksi

Sabtu, 21 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG SELATAN, RadarBangsa.co.id – Balita dua setengah tahun yang merupakan warga masyarakat Desa Batu Balak Kecamatan Rajabasa Kabupaten Lampung Selatan,penderita Hidrosefalus Terbaring lemah di rumah sakit Bob Bazar Kalianda Kabupaten Lampung selatan.Sabtu,(21/9/2019)

Balita Penderita Hidrosefalus yang ditandai dengan pembesaran kepala pada bayi,Orang dewasa dan anak-anak.serta mengalami sakit kepala, gangguan penglihatan, kesulitan kognitif, gangguan koordinasi, dan inkontinensia tersebut diketahui bernama,Asyifa Aini Azahra yang merupakan anak dari pasangan suami istri yang bernama M.Amin dan Ropi’ah,.

Diketahui pula,Balita tersebut melakukan perawatan medis di rumah sakit BOB Bazar Kalianda saat ini,sudah yang ketiga kalinya.

Menurut M. Amin yang merupakan orang tua balita tersebut bahwa, anaknya sudah sakit dari awal tahun 2017 sampai saat ini september 2019.

“Saat lahir anak saya tumbuh normal seperti anak lainnya,tetapi saat umur empat bulan mengalami sakit.setelah diperiksa difonis menderita Hidrosepalus,sampai saat ini.”Ujarnya.

Selaku orang tua dirinya berharap,agar penyakit yang di derita anaknya dapat teratasi.sehingga dapat sembuh dan sehat seperti sediakala.oleh sebab itu dirinya membutuhkan uluran tangan dari intansi terkait,agar anaknya mendapatkan penanganan yang lebih serius,baik pihak pemerintahan ataupun dari pihak rumah sakit.Harapan M.Amin.

Lebih jauh M.Amin menyampaikan. demi kesembuhan putri semata wayangnya.dirinya rela menjual satu satunya kendaraan roda dua yang dimiliki.untuk kebutuhan anaknya berobat di rumah sakit.Tukasnya,(Rizki)

Berita Terkait

Peningkatan Kewaspadaan Penyakit Musim Hujan, Dinas Kesehatan Pacitan Gandeng FPPA
Wabah HIV Mengancam! 199 Warga Lamongan Terpapar, Penyebaran Merata di Seluruh Kecamatan
Lamongan Rayakan HKN ke-60, Fokus pada Transformasi Kesehatan
Sambut Kebijakan Mentan, Pj Gubernur Jatim Adhy : Solusi Maksimalkan Penyerapan Susu Peternak Lokal
RSUD Sogaten Kota Madiun Rayakan HKN ke-60 dengan Semangat ‘Gerak Bersama Sehat Bersama’
Khofifah Ajak Masyarakat Hidup Sehat di Hari Kesehatan Nasional 2024, Rajin Bergerak untuk Kesehatan
Sidoarjo Gelar Pertemuan Lintas Sektor untuk Tingkatkan Imunisasi PCV dan RV
Perkuat Layanan Kesehatan, Pj Gubernur Adhy Resmikan Grand Paviliun Internasional di RSSA Malang

Berita Terkait

Senin, 18 November 2024 - 17:11 WIB

Peningkatan Kewaspadaan Penyakit Musim Hujan, Dinas Kesehatan Pacitan Gandeng FPPA

Minggu, 17 November 2024 - 07:50 WIB

Wabah HIV Mengancam! 199 Warga Lamongan Terpapar, Penyebaran Merata di Seluruh Kecamatan

Kamis, 14 November 2024 - 20:49 WIB

Lamongan Rayakan HKN ke-60, Fokus pada Transformasi Kesehatan

Kamis, 14 November 2024 - 19:44 WIB

Sambut Kebijakan Mentan, Pj Gubernur Jatim Adhy : Solusi Maksimalkan Penyerapan Susu Peternak Lokal

Selasa, 12 November 2024 - 09:47 WIB

RSUD Sogaten Kota Madiun Rayakan HKN ke-60 dengan Semangat ‘Gerak Bersama Sehat Bersama’

Berita Terbaru

Politik - Pemerintahan

Ida Nur Kholifah Resmi Dilantik Sebagai Kepala Dusun Pengalangan Menganti Gresik

Selasa, 26 Nov 2024 - 07:05 WIB

Politik - Pemerintahan

Pemdes Leran Gresik Raih Penghargaan Desa Informatif Terbaik se-Jatim

Selasa, 26 Nov 2024 - 06:59 WIB

Kapolresta Sidoarjo Kombes. Pol. Christian Tobing dalam konferensi pers di Mako Polresta Sidoarjo.

Hukum - Kriminal

Polresta Sidoarjo Ungkap 53 Kasus Judi, Dukung Asta Cita Presiden Prabowo

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:50 WIB

M.M.O., pria 36 tahun asal Pare, Kedir pelaku Curanmor (IST)

Hukum - Kriminal

Pria Asal Kediri Diringkus Usai Dua Kali Curi Motor di Sidoarjo

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:42 WIB

Peristiwa

Bawaslu Lahat Gelar Apel Akbar Deklarasi Pilkada Damai

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:32 WIB