Begini Kata Gus Habaib, Saya Tetap Cinta Tanah Air, Walapun Banyak Jalan Sudah Tingggal Tanah Dan Air

- Redaksi

Sabtu, 8 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bondowoso, RADARBANGSA.CO.ID – Banyaknya pengguna jalan yang mengalami insiden karena akses jalan yang rusak membuat Kru Al Fatih Indonesia terketuk untuk memperbaiki jalan secara mandiri, bertempat di jalan utama Lombok Kulon. Sabtu, 8/7/2023.

Perbaikan dimulai dengan membersihkan selokan jalan, yang menjadi penyebab masuknya air ke jalan yang membuat aspal jalan menjadi rusak.

“Jalan ini sudah parah sekali beberapa kali saya melihat pengguna jalan mengalami insiden dan hal ini yang membuat kita prihatin dan berinisiasi untuk memperbaiki jalan ini, saya bersama Kyai Mudatsir dan Kru Al Fatih Indonesia sudah lama ingin memperbaiki jalan ini”. Ucap Gus Habaib.

Habaib berharap dengan adanya kegiatan ini dapat menumbuhkan cinta masyarakat kepada negara dengan menjaga akses jalan agar penggunanya aman dan nyaman.

“Kami akan tetap cinta tanah air, walapun banyak jalan terutama jalan ini sudah tingggal tanah dan air”. Tambah Habaib Pengacara Abu Nawas.

Melihat antusias dari Kru Al Fatih Indonesia tidak sedikit masyarakat yang terketuk hatinya untuk memberikan sumbangsinya baik berupa tenaga dan bahan material seperti pasir dan lain-lain.

“Subhanallah, ada yang lewat langsung memberikan kontribusi, baik berupa air, makanan, bahkan Kepala Desa setempat lewat dan menyaksikan langsung terketuk memberikan kontribusi berupa pasir”. Ungkap KH. Mudatsir.

KH. Mudatsir berharap ini bisa menjadi cambuk untuk kita bersama untuk senantiasa bersatu untuk kemaslahatan ummat.

“Perbaikan jalan rusak ini akan berkelanjutan, melihat parahnya akses jalan utama di Bondowoso terkhusus di jalan utama Lombok Kulon”. Pungkasnya. (Sukri)

Berita Terkait

Ali Abdul Rohman Ajak Pendukungnya Menangkan Edi-Eko
Yayasan MSP Gelar HUT RI ke 79 di Tawang Mas bagi sepatu dan sandal
Pesantren At Taujieh Al Islamy 2 Dukung Pilkada 2024 Damai
PMII Semarang Hadiri Kongres PMII XXI di Palembang
Dulur Banaspati di Klaten Gelar Deklarasi Damai Jelang Pilkada 2024
Berpotensi Menghalangi Kinerja Insan Pers, Puluhan Jurnalis Bondowoso Lakukan Aksi Damai
Literasi Digital dan Stop Bullying Jadi Fokus FGD SMSI Surabaya
Akibat Pelebaran Jalan Gardu Atak – Sukorejeo Bondowoso, Warga Darurat Air Bersih
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 3 September 2024 - 07:56 WIB

Ali Abdul Rohman Ajak Pendukungnya Menangkan Edi-Eko

Senin, 26 Agustus 2024 - 16:21 WIB

Yayasan MSP Gelar HUT RI ke 79 di Tawang Mas bagi sepatu dan sandal

Senin, 19 Agustus 2024 - 10:07 WIB

Pesantren At Taujieh Al Islamy 2 Dukung Pilkada 2024 Damai

Jumat, 9 Agustus 2024 - 08:50 WIB

PMII Semarang Hadiri Kongres PMII XXI di Palembang

Minggu, 30 Juni 2024 - 20:17 WIB

Dulur Banaspati di Klaten Gelar Deklarasi Damai Jelang Pilkada 2024

Berita Terbaru

Politik - Pemerintahan

Ida Nur Kholifah Resmi Dilantik Sebagai Kepala Dusun Pengalangan Menganti Gresik

Selasa, 26 Nov 2024 - 07:05 WIB

Politik - Pemerintahan

Pemdes Leran Gresik Raih Penghargaan Desa Informatif Terbaik se-Jatim

Selasa, 26 Nov 2024 - 06:59 WIB

Kapolresta Sidoarjo Kombes. Pol. Christian Tobing dalam konferensi pers di Mako Polresta Sidoarjo.

Hukum - Kriminal

Polresta Sidoarjo Ungkap 53 Kasus Judi, Dukung Asta Cita Presiden Prabowo

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:50 WIB

M.M.O., pria 36 tahun asal Pare, Kedir pelaku Curanmor (IST)

Hukum - Kriminal

Pria Asal Kediri Diringkus Usai Dua Kali Curi Motor di Sidoarjo

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:42 WIB