Empat Pelaku Pencurian Kayu Jati di Bluluk Lamongan Diringkus Polisi, ini Orangnya dan Barang Bukti

- Redaksi

Minggu, 8 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Para pelaku penebangan liar kayu jati  saat diamankan di Mapolsek Bluluk. [Foto/Ist/RadarBangsa.co.id group/Siberindo.co]

Para pelaku penebangan liar kayu jati saat diamankan di Mapolsek Bluluk. [Foto/Ist/RadarBangsa.co.id group/Siberindo.co]

LAMONGAN, RadarBangsa.co.id – Empat pelaku pencurian kayu jati illegal loging di kawasan hutan negara petak 21 B RPH Majenon, BKPH Bluluk, KPH Mojokerto turut tanah Dusun Majenon, Desa Talunrejo Kecamatan Bluluk diringkus Unit Reskrim Polsek setempat, Sabtu (7/11/2020) sekitar pukul 19.00 WIB.

Mereka adalah AG(52), RE(42), MU(37), GS(37) yang kesemuanya beralamatkan warga Dusun Rebuloh, Desa Kedunglerep, Kecamatan Modo.

Kapolres Lamongan AKBP Harun melalui Kasubbag Humas Kompol Djoko Bisono mengatakan penangkapan para pelaku penebangan liar ini bermula pihak Polsek Bluluk mendapatkan informasi dari pihak Perhutani RPH Majenon.

Baca Juga  Razia Penertiban Bagi Kafe di Lamongan, Akan Dilakukan Koodinasi Lanjutan Setelah Ramadhan

“Bahwa di petak 21 B RPH Mejanon BKPH Bluluk KPH Mojokerto turut tanah Dusun Majenon Desa Talunrejo Kecamtan Bluluk terdapat aktifitas penembangan liar kayu jati,” jelasnya, Minggu (8/11/2020).

Mendapati informasi itu, lanjut Djoko Bisono, kemudian Kanit Reskrim bersama dengan petugas jaga serta petugas perhutani RPH majenon melakukan cek dilokasi pencurian kayu dan benar bahwa ada pelaku pencurian kayu jati negara di hutan negara petak 21 B RPH majenon.

Baca Juga  Gerebek Warung Sabu di Sampang, Kapolres Beber Hasil Tangkapan Pengedar dan Pengguna Sabu

“Kemudian petugas melakukan penangkapan terhadap pelaku pencurian kayu jat (illegal loging) dan berhasil mengamankan 4 orang yang kesemuanya warga Kecamatan Modo,” ungkapnya.

Selain mengamakan para pelaku petugas juga berhasil mengamankan barang bukti satu unit kendaraan L-300 warna hitam No.Pol.: S 9860 JC, dua unit sepeda motor (sepeda motor suzuki shogun No.Pol.: L 3748 VY dan sepeda motor shoper tanpa plat nomor) dan kayu jati dalam bentuk bulat gelondongan sebanyak dua puluh lima batang.

Baca Juga  Diduga Pengedar Narkoba , Dua Orang Tertangkap di Nganjuk dan Satu Masih Buron

Untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya. Selanjutnya empat pelaku pencurian kayu jati (ileggal loging) beserta barang bukti tersebut digelandang diamankan ke Polsek Bluluk guna proses penyidikan lebih lanjut.

“Empat pelaku disangkakan pasal 12 huruf e jo pasal 83 ayat (1) huruf b UU RI No. 18 Tahun 2013 Tentang Pencegahan dan Pemberantasan Perusakan Hutan,”pungkasnya.

(Zainul)

Berita Terkait

Polda Jatim Grebek Pesta Seks di Vila Kota Batu, 12 Orang Diamankan
Pedagang Pasar Burung Karimata Semarang Menolak Kenaikan E Retribusi
Bandit Narkoba Pasangan Suami Istri Asal Surabaya Ditangkap di Lamongan
Ambyar, Kejaksaan Negeri Lamongan Terima Pengaduan PTSL di Desa Sugehrejo
Proyek Rabat Beton di Pucakwangi Lamongan Retak, Warga Kecewa : Diduga di Korupsi
Heboh! Kejaksaan Lamongan Ungkap Dugaan Korupsi RPHU Rp6 Miliar, 12 ASN Diperiksa
Kejari Lamongan Eksekusi Tiga Anak Berhadapan dengan Hukum
Tim Yes-Dirham Adukan Pelanggaran Pemilu ke Bawaslu
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 3 Oktober 2024 - 20:48 WIB

Polda Jatim Grebek Pesta Seks di Vila Kota Batu, 12 Orang Diamankan

Kamis, 3 Oktober 2024 - 20:23 WIB

Pedagang Pasar Burung Karimata Semarang Menolak Kenaikan E Retribusi

Kamis, 3 Oktober 2024 - 09:23 WIB

Bandit Narkoba Pasangan Suami Istri Asal Surabaya Ditangkap di Lamongan

Rabu, 2 Oktober 2024 - 18:46 WIB

Ambyar, Kejaksaan Negeri Lamongan Terima Pengaduan PTSL di Desa Sugehrejo

Rabu, 2 Oktober 2024 - 10:38 WIB

Proyek Rabat Beton di Pucakwangi Lamongan Retak, Warga Kecewa : Diduga di Korupsi

Berita Terbaru

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB

Calon Wakil Bupati Sidoarjo Hj Mimik saat senam minggu pagi (IST)

Politik - Pemerintahan

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo

Minggu, 6 Okt 2024 - 10:32 WIB