Kepala Desa Poncorejo Ikut Meriahkan Pawai SCTV di Kendal, Naik Jeep Biru Mencolok

- Redaksi

Minggu, 13 Juli 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KENDAL,RadarBangsa.co.id – Karnaval dan Pawai SCTV ke-35 yang digelar di Kabupaten Kendal berlangsung meriah. Tak hanya diramaikan artis ibu kota, sejumlah Komunitas juga ikut ambil bagian, salah satunya Kepala Desa Poncorejo,

usmanto.

Pawai dimulai dari Stadion Utama Kebondalem dan berakhir di kawasan Tirtoarum.

Sepanjang rute, ratusan warga tumpah ruah menyaksikan parade kendaraan hias, jeep, hingga konvoi motor gede.

Rusmanto tampil mencolok dengan mengendarai jeep biru elegan. Kendaraannya jadi pusat perhatian warga karena tampil beda dan mencerminkan semangat perayaan.

“Pawai ini bukan sekadar hiburan, tapi juga bentuk kebanggaan terhadap daerah,” ujar Rusmanto singkat saat ditemui di rumah kediamanya. Minggu, (12/7/2025).

Menurut Rusaman, acara itu, sekaligus memperingati HUT SCTV ke-35 dan Hari Jadi ke-420 Kabupaten Kendal.

“Bupati Kendal Dyah Kartika juga turut hadir memberi semangat kepada peserta,”ujar Rusmanto.

Tak hanya kendaraan unik, panggung hiburan pun digelar dengan menghadirkan artis-artis top tanah air.

Suasana makin meriah dengan lantunan musik dan interaksi hangat antara pengisi acara dan masyarakat.

Kata Rusman, warga mengaku antusias dan berharap acara seperti itu, bisa digelar rutin, tiap tahun.

“Dengan tujuan selain mempererat kebersamaan, juga bisa jadi ajang promosi budaya dan potensi Kendal ke tingkat nasional,”tandas Kepala Desa Poncorejo, Rusmanto.

 

Penulis : Rob

Editor : Arifin Zaenul

Berita Terkait

Senator DPD RI asal Jawa Timur Lia Istifhama Diganjar Mustika Selendang Emas atas Kiprahnya Lestarikan Budaya Nusantara
Pemkot Semarang Dorong Ekonomi Kreatif Lewat Festival Budaya
Desa Adat Osing Kemiren Banyuwangi Masuk Jaringan Desa Wisata Dunia 2025
Batik Banyuwangi Tampil Anggun di Banyuwangi Batik Festival 2025, Bupati Bilang Begini
Ribuan Penari Siap Meriahkan Gandrung Sewu Banyuwangi 2025
Festival Adat Budaya Nusantara ke-V, Lamongan Jadi Pusat Perjumpaan Raja dan Lembaga Adat se-Indonesia
Lorong Bambu Jadi Catwalk Mini, Anak-Anak Banyuwangi Tampil Memukau di Batik Festival
Batik ‘Pakrida’ Khas Pasuruan Laris Manis, Jumiati Kebanjiran Order ASN

Berita Terkait

Senin, 20 Oktober 2025 - 20:01 WIB

Senator DPD RI asal Jawa Timur Lia Istifhama Diganjar Mustika Selendang Emas atas Kiprahnya Lestarikan Budaya Nusantara

Senin, 20 Oktober 2025 - 09:46 WIB

Pemkot Semarang Dorong Ekonomi Kreatif Lewat Festival Budaya

Senin, 20 Oktober 2025 - 09:23 WIB

Desa Adat Osing Kemiren Banyuwangi Masuk Jaringan Desa Wisata Dunia 2025

Senin, 20 Oktober 2025 - 09:11 WIB

Batik Banyuwangi Tampil Anggun di Banyuwangi Batik Festival 2025, Bupati Bilang Begini

Senin, 20 Oktober 2025 - 09:04 WIB

Ribuan Penari Siap Meriahkan Gandrung Sewu Banyuwangi 2025

Berita Terbaru

Personel Polres Lamongan bersama Polsek Sukodadi mengevakuasi pohon tumbang yang menutup jalur utama Kecamatan Sukodadi, Lamongan, Senin (20/10/2025) (Foto Dok Ho/RadarBangsa.co.id)

Peristiwa

Polres Lamongan Gercep Evakuasi Pohon Tumbang di Sukodadi

Senin, 20 Okt 2025 - 20:09 WIB