Sertijab Kepala Sekolah SDN 01 Sumbermulyo Tanggamus

- Redaksi

Senin, 4 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat acara Sertijab Kepala Sekolah SDN 1 Sumber Mulyo Tanggamus, (dok.Anton/RadarBangsa.co.id)

Saat acara Sertijab Kepala Sekolah SDN 1 Sumber Mulyo Tanggamus, (dok.Anton/RadarBangsa.co.id)

TANGGAMUS, RadarBangsa.co.id – Sekolah Dasar Negeri1 Sumber Mulyo Kecamatan Sumber Mulyo Tanggamus Lampung, mengadakan kegiatan serah terima jabatan Kepala sekolah yang lama dengan kepala sekolah yang baru, Sabtu (02/09/2023).

Hadir dalam acara tersebut kepala pekon beserta seluruh wali murid, kepala sekolah lama yang di jabat oleh Surimin, S.Pd secara simbolis menyerahkan jabatan kepada kepala sekolah baru Haris Yuniarko, S.Pd untuk selanjutnya memimpin SDN 01Sumbermulyo.

Dalam sambutanya, Kepala Pekon Rismanto menyampaikan dengan adanya pergantian kepala sekolah yang baru harapan kedepan nya SD Negeri 1 Sumbermulyo akan bertambah baik dan lebih maju dari segala aspek terutama dari segi pendidikan nya.

“Saya selaku kepala pekon mengucapkan banyak terimakasih kepada kepala sekolah yang lama karena telah mendidik anak anak kami selama mengabdi di SD Negeri 1 Sumbermulyo, harapan saya dengan adanya pergantian pemimpin sekolah ini akan bertambah maju terutama di bidang pendidikan nya,” tutur Kakon Rismanto.

Sementara itu, Kepala Sekolah lama Surimin berharap pergantian kepemimpinan yang baru ini akan menjadi trobosan baru SD Negeri 1 Sumbermulyo agar dapat menjadi lebih baik terutama dari segi kinerja tenaga pendidik supaya tercapai generasi bangsa yang cerdas dan berkwalitas bagi bangsa dan negara.

Berita Terkait

Bupati Lamongan Berbagi Pengalaman dan Ajarkan Kepemimpinan kepada Siswa SMA Taruna Nusantara
DPRD Kabupaten Malang, Segera Panggil Kepala Dinas Pendidikan
Kepala Sekolah Plt Jadi Isu Panas, Ribuan Wali Murid di Kabupaten Malang Cemas
Khofifah Bantu 320 Siswa Rejoso dengan Tas, Buku, dan Sepatu Setelah Banjir Melanda
Sidoarjo Gemilang 2024, Fenny Apridawati Buka Awarding | RadarBangsa Lamongan
Sektor Pendidikan berperan dalam ubah Tantangan menjadi Peluang Potensi Pariwisata
Kuliah Umum, Ubah Persepsi Mahasiswa tentang Gender
SMA Negeri 4 Kisaran Asahan, Ciptakan Generasi Literasi Lewat Pelatihan Jurnalistik
Tag :

Berita Terkait

Senin, 23 Desember 2024 - 11:39 WIB

Bupati Lamongan Berbagi Pengalaman dan Ajarkan Kepemimpinan kepada Siswa SMA Taruna Nusantara

Minggu, 22 Desember 2024 - 05:49 WIB

DPRD Kabupaten Malang, Segera Panggil Kepala Dinas Pendidikan

Sabtu, 21 Desember 2024 - 12:50 WIB

Kepala Sekolah Plt Jadi Isu Panas, Ribuan Wali Murid di Kabupaten Malang Cemas

Kamis, 19 Desember 2024 - 15:51 WIB

Khofifah Bantu 320 Siswa Rejoso dengan Tas, Buku, dan Sepatu Setelah Banjir Melanda

Minggu, 15 Desember 2024 - 08:55 WIB

Sidoarjo Gemilang 2024, Fenny Apridawati Buka Awarding | RadarBangsa Lamongan

Berita Terbaru

Foto Emas Batangan (Antara)

Ekonomi

Harga Emas Antam Turun Tipis, Ini Daftar Harga Terbarunya

Minggu, 5 Jan 2025 - 07:07 WIB