MDP Warga Surabaya Curi Handphone, Diamankan Polsek Driyorejo

- Redaksi

Selasa, 17 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GRESIK, RadarBangsa.co.id – Kepolisian Sektor Driyorejo Polres Gresik berhasil mengungkap tindak pidana pencurian di sebuah toko di Desa Petiken Kecamatan Driyorejo, Gresik pada Minggu (15/12/2019).

Kejadian berawal dari laporan Polisi Nomor : LP / B /41/ XII / 2019 tanggal 15 Desember 2019, Kepada media ini, Kapolsek Driyorejo AKP Wavek membenarkan kejadian tersebut

Baca Juga  DRBI : PPL Berstatus PPPK Menjerit

Pelaku melakukan aksinya saat korban A.N, Hans lupa meninggalkan Handphone merk Vivo Y531 warna Putih Gold yang di taruh dalam dashboard sepeda motor Vario No Pol W-44XX-JN didepan Indomart KBD (Kota Baru Driyorejo) Jl.Batu Mulia Desa Petiken Kecamatan Driyorejo, Gresik.

Baca Juga  Kapolda Jateng Apresiasi Warga Purworejo Tangkap Begal Payudara yang Meresahkan

Setelah dilakukan penyidikan oleh Reskrim Polsek Driyorejo Polres Gresik, berhasil mengamankan seorang pelaku berinisial MDP warga Rungkut Kota Surabaya pada Minggu (15/9) pukul 17.00 WIB.

Baca Juga  Akibat Banjir, Jalan Penghubung Dua Desa Hampir Putus

Atas kejadian tersebut Pelaku di jerat dengan Pasal 362 KUHP dengan ancaman hukuman maksimal 5 tahun kurungan penjara. (Imam)

Berita Terkait

Polda Jatim Grebek Pesta Seks di Vila Kota Batu, 12 Orang Diamankan
Pedagang Pasar Burung Karimata Semarang Menolak Kenaikan E Retribusi
Bandit Narkoba Pasangan Suami Istri Asal Surabaya Ditangkap di Lamongan
Ambyar, Kejaksaan Negeri Lamongan Terima Pengaduan PTSL di Desa Sugehrejo
Proyek Rabat Beton di Pucakwangi Lamongan Retak, Warga Kecewa : Diduga di Korupsi
Heboh! Kejaksaan Lamongan Ungkap Dugaan Korupsi RPHU Rp6 Miliar, 12 ASN Diperiksa
Kejari Lamongan Eksekusi Tiga Anak Berhadapan dengan Hukum
Tim Yes-Dirham Adukan Pelanggaran Pemilu ke Bawaslu
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 3 Oktober 2024 - 20:48 WIB

Polda Jatim Grebek Pesta Seks di Vila Kota Batu, 12 Orang Diamankan

Kamis, 3 Oktober 2024 - 20:23 WIB

Pedagang Pasar Burung Karimata Semarang Menolak Kenaikan E Retribusi

Kamis, 3 Oktober 2024 - 09:23 WIB

Bandit Narkoba Pasangan Suami Istri Asal Surabaya Ditangkap di Lamongan

Rabu, 2 Oktober 2024 - 18:46 WIB

Ambyar, Kejaksaan Negeri Lamongan Terima Pengaduan PTSL di Desa Sugehrejo

Rabu, 2 Oktober 2024 - 10:38 WIB

Proyek Rabat Beton di Pucakwangi Lamongan Retak, Warga Kecewa : Diduga di Korupsi

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB