Pj Bupati Bondowoso Salurkan Pupuk NPK Secara Gratis

- Redaksi

Sabtu, 15 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONDOWOSO, RadarBangsa.co.id – Secara simbolis Pj Bupati Bondowoso Drs. Bambang Soekwanto didampingi Pj Sekda Haeriah Yuliati menyerahkan bantuan pupuk NPK.

Pupuk NPK tersebut di bagikan secara gratis di lima Desa Kecamatan Cermee dan Kecamatan Wonosari

Adapun Lima Desa tersebut, Batusalang, Batu Ampar, Bajuran dan Pelalangan serta Desa Kapuran dan Desa Tumpeng, (15/06/2024)

“Memamg sengaja kegiatan ini saya lakukan di hari libur karna keterbastasan waktu,” kata Pj Bupati.

Pj Bupati mengucapkan bannyak-banyak terimakasih atas sambutan yang meriah.

“Saya jga minta maaf karna di hari libur menjelang waktu masyarakat,” tukasnya.

Pj Bupati mengatakan insya allah dalam dua minggu lagi akan di berikan kembali.

“Ini pupuk memang sengaja di berikan secara grartis dengan harapan semoga bermanfaat,” ucapnya.

Sementara dalam penyaluran pupuk NPK sebanyak 200 ton untuk 5.103 petani tergabung dalam 135 kelompok tani.

Dijelaskan bahwa Petani yang mendapatkan jatah bantuan pupuk gratis tersebar di 39 desa di 9 Kecamatan.

“Bantuan ini untuk menunjang Petani dan produktivitas pertanian di Bondowoso,” paparnya.

Pj Bupati mengatakan bahwa dalam pendistribusian pupuk di kejar oleh waktu.

“Saya juga dievaluasi sama Kemendagri. Jadi harus cepat walaupun waktunya libur,” ujarnya.

Berita Terkait

Ketua FKSB Ucapkan Selamat atas Unggulnya Perolehan Suara Pasangan Agustin-Iswar
Rapat Koordinasi dan Peresmian Perpustakaan Kelurahan Muktiharjo Kidul Semarang
LSM DRBI Soroti Dinas Lingkungan Hidup Indramayu
Pangdam IV/Diponegoro Resmikan Dua Jembatan Gantung Merah Putih di Tegal
Akibat Penutupan Perlintasan Kereta Api Muktiharjo Kidul Muncul Polemik
Polres Lamongan Kolaborasi dengan Perikanan dan Perhutani Dukung Ketahanan Pangan
Pangdam IV/Diponegoro dan Forkopimda Jawa Tengah Peringati Hari Pahlawan Bersama
Kuatkan Komitmen Sejahterakan Petani, PKS Panen Melon Bareng Mas Dhito

Berita Terkait

Kamis, 28 November 2024 - 19:24 WIB

Ketua FKSB Ucapkan Selamat atas Unggulnya Perolehan Suara Pasangan Agustin-Iswar

Jumat, 22 November 2024 - 22:12 WIB

Rapat Koordinasi dan Peresmian Perpustakaan Kelurahan Muktiharjo Kidul Semarang

Senin, 18 November 2024 - 19:52 WIB

LSM DRBI Soroti Dinas Lingkungan Hidup Indramayu

Jumat, 15 November 2024 - 17:32 WIB

Pangdam IV/Diponegoro Resmikan Dua Jembatan Gantung Merah Putih di Tegal

Rabu, 13 November 2024 - 15:28 WIB

Akibat Penutupan Perlintasan Kereta Api Muktiharjo Kidul Muncul Polemik

Berita Terbaru

Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur nomor urut 2, Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak saat gelar tasyakuran (IST)

Nasional

Khofifah-Emil Menang Telak di Quick Count Pilgub Jatim 2024

Kamis, 28 Nov 2024 - 18:25 WIB