Perbaikan Swadaya Saluran Ambruk di Sampang, Katar Forza Bersama Warga Desa Daleman

- Redaksi

Senin, 6 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Forza bersama warga masyarakat Desa Daleman Kecamatan Kedundung Sampang Madura Jawa Timur memperbaiki saluran yang ambruk

Forza bersama warga masyarakat Desa Daleman Kecamatan Kedundung Sampang Madura Jawa Timur memperbaiki saluran yang ambruk

SAMPANG, RadarBangsa.co.id – Karang Taruna (Katar) Forza bersama warga masyarakat Desa Daleman Kecamatan Kedundung Sampang Madura Jawa Timur memperbaiki saluran yang ambruk

Berlokasi di dusun Bates Desa Daleman senin 6/1 Katar Forza bersama warga memperbaiki secara Swadaya dan bergotong royong
“Pemuda yang terwadahi di Katar Forza bersama warga kompak dan guyub untuk membenahi fasilitas umum yang rusak,”ujar Ach Rafiudin Ketua Katar Forza

Menurutnya Selokan dan U-Ditch sudah rapuh dimakan usia sehingga saat hujan deras ambruk

Baca Juga  PKL CFD Disampang Dukung Rencana Pemkab, Launching CFD di Kawasan Margalela

Ambruknya Selokan maupun U-Ditch itu mengganggu aliran air menuju ke Sungai

Baca Juga  Tak Mengenal Libur Nasional, Forkopimca dan Petugas Puskesmas di Sampang Bantu FSB

Ditegaskan selama ini semangat gotong royong masyarakat di Desa Daleman cukup tinggi

Ia mengucapkan terima kasih kepada Kades terpilih Hj Nur Hasana, Muaffan mantan Anggota DPRD, Kasek MTs
Miftahut Thullab serta Tokoh masyarakat yang telah berpartisipasi dan mensupport hingga terlaksananya perbaikan Saluran secara Swadaya itu

Baca Juga  Di Sapu Puting Beliung, Rumah Milik Janda di Sampang Rata Dengan Tanah

Sayangnya sampai berita ini ditulis Kades terpilih Desa Daleman Kecamatan Kedundung masih belum memberikan konfirmasi. (Her)

Berita Terkait

Di Perintah Kyai, Mas Deny Selamatkan Demokrasi Kediri
Mas Deny Sambang Dusun Plosok Kabupaten
Griliya di Kampung, Mas Deny Jaring Aspirasi Petani
Laporan Kecurangan Pilkada Kediri, Akhirnya Mental Lagi
Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas
KPU Lamongan Resmi Tetapkan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati 2024
Plt Bupati Sidoarjo Subandi Tekankan Komitmen Pengembangan Olahraga Rekreasi
Ribuan Massa Padati Gelora Delta Sidoarjo dalam Acara Istighotsah dan Deklarasi Pasangan Cabup-Cawabup Mas Iin-Edy Widodo
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 1 Oktober 2024 - 18:51 WIB

Di Perintah Kyai, Mas Deny Selamatkan Demokrasi Kediri

Senin, 30 September 2024 - 23:43 WIB

Mas Deny Sambang Dusun Plosok Kabupaten

Jumat, 27 September 2024 - 21:36 WIB

Griliya di Kampung, Mas Deny Jaring Aspirasi Petani

Jumat, 27 September 2024 - 20:25 WIB

Laporan Kecurangan Pilkada Kediri, Akhirnya Mental Lagi

Selasa, 24 September 2024 - 17:07 WIB

Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas

Berita Terbaru

Calon Wakil Bupati Sidoarjo Hj Mimik saat senam minggu pagi (IST)

Politik - Pemerintahan

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo

Minggu, 6 Okt 2024 - 10:32 WIB

Pendidikan

Edukasi ‘Ayo Makan Seafood’ Semarakkan Bulan Bahasa Siswa SD

Minggu, 6 Okt 2024 - 06:49 WIB